Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711205

FEEDBACK OSCE MEDIK LURING SMT 2 TA 2020/2021

02 Desember 2021

19711205

Station Feedback
PEMASANGAN EKG Belum meminta pasien untuk tidak banyak bergerak, langkah-langkah cuci tangan WHO masih kurang tepat, memasang lead kaki kiri di kaki kanan
PEMASANGAN KATETER (PRIA) sudah ok, untuk sterilitas lebih diperhatikan lai ya, terutama membalut galnd
PEMASANGAN KATETER (WANITA) tidak meminta pasien relaks, tidak menyiapkan komb akuades steril, kateter sempat jatuh, tidak mencuci tangan setelah tindakan
PEMERIKSAAN FISIK ABDOMEN sudah ok, untuk palpasi hepar perlu latihan lagi
PEMERIKSAAN FISIK LEHER cuci tgn who sblm tindakan sudah dilakukan, informed consent sdh menjelaskan tujuan, cara, risiko dan persiapan alat ok, inspeksi bagus, palpasi tiroid teknik benar, auskultasi ok, palpasi limfonodi
PEMERIKSAAN FISIK THORAX perbanyak latihan lagi ya
PEMERIKSAAN GINEKOLOGI ok, prosedur lengkap dan sudah dilakukan dengan baik
PEMERIKSAAN VITAL SIGN sudah informed consent, pengukuran tekanan darah sudah benar, sebaiknya dilepas dulu mansetnya setelah selesai, px nadi oke, px RR baik, px suhu baik. memberikan edukasi/ penjelasan dgn lengkap.
Download PDF