Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711104

FEEDBACK OSCE MEDIK LURING SMT 2 TA 2020/2021

02 Desember 2021

19711104

Station Feedback
PEMASANGAN EKG Ok. tapi lupa ga cuci tangan stl pemasangan.
PEMASANGAN KATETER (PRIA) sudah baik
PEMASANGAN KATETER (WANITA) sudah IC dngan 4 aspek, persiapan alat lengkap 12 alat. persiapan pasien oke. pemasangan handscoon steril perlu banyak latihan lagi agar tidak on. sudah memasang kateter hingga percabangan, mengunci dengan baik, menarik kateter dan fiksasi. jangan lupa merendam alat2 ke dalam klorin
PEMERIKSAAN FISIK ABDOMEN Saat mengukur hepar, diperhatikan batasnya yak.. perkusi di kuatkan lagi, supaya lebih jelas perbedaan sonor dan redupnya, termasuk saat perkusi lien. palpasi ginjal, perhatikan anatomisnya agak ke bawah ya dan ekspresi pasien tampak kesakitan atau tidak
PEMERIKSAAN FISIK LEHER sudah melakukan IC, cuci tangan, inspeksi leher dan tiroid, palpasi tiorid dan lomfonodi dengan prosedur yang benar. untuk limfonodi occipital jangan terlalu ke bawah
PEMERIKSAAN FISIK THORAX pemerksaan jantung agar lebih spesifik lagi tempat dan laporan hasilnya
PEMERIKSAAN GINEKOLOGI ok
PEMERIKSAAN VITAL SIGN Informed consent : sdh baik dna lengkap. Persiapan pasien dan alat : oke. Cuci tangan : sudah melakukan cuci tangan sebelum dan sesudah melakukan pemeriksaan. TD : t : HR : RR : Komunikasi : sudah baik. GOOD JOB!
Download PDF