Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711076

FEEDBACK OSCE MEDIK LURING SMT 2 TA 2020/2021

02 Desember 2021

19711076

Station Feedback
PEMASANGAN EKG ok
PEMASANGAN KATETER (PRIA) sudah ok, untuk posisi pegang tangan memasukkan kateter perlu diperhatikan sudutnya
PEMASANGAN KATETER (WANITA) teknik desinfeksi perlu diperbaiki, sekali usap saja dan menggunakan sisi dari kasa yang berbeda// bahan infeksius sebaiknya diletakkan di bengkok//
PEMERIKSAAN FISIK ABDOMEN sudah baik, hanya untuk teknik palpasi mohon sesuai contoh dan lege artis
PEMERIKSAAN FISIK LEHER Tidak meminta pasien menelan ludah pada penyinaran tangensial
PEMERIKSAAN FISIK THORAX teknik perkusi perlu dilatih lagi,
PEMERIKSAAN GINEKOLOGI pemeriksaan bimanual untuk menentukam posisi uterus jangan ragu-ragu
PEMERIKSAAN VITAL SIGN lokasi manset tidak 2,5cm di atas fossa cubiti
Download PDF