Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711175

FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 6 TA 2020/2021

16 Agustus 2021

18711175

Station Feedback
STASION ENDOKRIN Anamnesis: oke. Px. Fisik: sudah melakukan pemeriksaan fisik head to toe, hanya beberapa hal penting tidak dicari lebih lanjut seperti pemeriksaan leher, hanya inspeksi saja yang dilakukan. Px. Penunjang: oke. Diagnosis: oke. DDl: belum benar ya. Terapi: sudah betul memilih terapi, hanya dosis yang diberikan untuk propanolonya kurang tepat ya. Edukasi: oke.
STASION GASTROINTESTINAL Ax: cukup lengkap//PF: cukup lengkap //Dx: benar DD benar//Th.benar signanya kurang tepat//Edukasi: kurang lengkap terkait faktor risiko
STASION KARDIOVASKULER pemeriksaan abdomen dan ekstremitas belum dilakukan, interpretasi ekg kurang lengkap, tata laksana awal kurang lengkap baru terapi obatnya saja lainnya blm, edukasi soal pembatasan natrium tidak terlalu relate ya krn ga ada hipertensi
STASION KULIT pemeriksaan fisik tidak melakukan cuci tanngan, walaupun menjelaskan cara pemeriksaan tapi tidak menyebutkan peralatan yang diperlukan/digunakan untuk menilai UKK dan tidak mengusulkan pemeriksaan fisik khusus yg relevan kasus. px penunjang hanya menyebutkan pemeriksaan saja tapi tidak menjelaskan langkah2/prosedural pemeriksaan serta intepretasi tidak tepat. 2 DD yg diusulkan tidak tepat. terapi kurang tepat pemilihan bentuk sediaan obat.
STASION MATA anamnesis msh belum sampai kebiasaan riw pengobatan, px jangan lupa cuci tangan, px segmen anterior pake alat apa, yg disebut unk diperiksa sudah lgkp tp tidak menyebut pake alat apa, px visus belajar lagi ya, untuk edu dan profesionalisme kapan rujuk, bagaimana cara make obat, nyimpan, boleh dipake berjamaah ga?
STASION MUSKULOSKELETAL Sebagian kecil pemeriksaan fisik tehniknya kurang tepat, pemilihan obat sudah benar tp penulisan resep ada yang kurang tepat.
STASION SISTEM NEUROLOGI Anamnesis sudah cukup lengkap, namun perjalanan penyakit, progresi dan keluhan lain yang berhubungan dengan keluhan utama kurang digali; PF masih kurang, pasien mengeluhkan adanya kelemahan tangan dan kaki maka penting untuk dilakukan pemeriksaan kekuatan otot (bukan ROM ya), prosedur peeriksaan yang diminta kuang tepat; Diagnosis dan diagnosis banding tepat; Tatalaksana perhatikan setting ya, baca soal dengan cermat, karena settingnya di poliklinik makan harus segera distabilisasi dan dirujuk, baca tatalaksana awal stroke di fasyankes primer.
STASION SISTEM RESPIRASI Ax cukup. Px fisik tidak cuci tangan WHO. Antropometri tidak dilakukan. Tidak melakukan interpretasi hasil px penunjang. Pilihan antibiotik salah.
STASION THT pemeriksaan THT tdk menjelaskan alat yang dibutuhkan, jangan lupa pemeriksaan telinga dilakukan pada kedua sisi. tdk cuci tangan, dx tidak lengkap (kanan./kiri) dan dd hanya benar 1,
STASION URINARIA px kurang ekstrimitas dan suprabubic, pilihan antibiotik kurang tepat
Download PDF