FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 6 TA 2020/2021
16 Agustus 202118711172
Station | Feedback |
---|---|
STASION ENDOKRIN | Anamnesis: oke. Px. fisik: oke. Px. Penunjang: oke. Diagnosis: oke. DD: 1 diagnosis banding sudah betul, satu lagi kurang tepat ya. Terapi: satu obat sudah betul PTU, satu lagi kurang tepat ya, mengapa diberi alopurinol? Edukasi: oke. |
STASION GASTROINTESTINAL | Ax: cukup lengkap//PF: cukup lengkap //Dx: benar DD salah satu kurang tepat//Th.benar baru satu golongan obat lambung//Edukasi: kurang lengkap terkait faktor risiko |
STASION KARDIOVASKULER | pemeriksaan fisik lengkap tapi terlalu lama, interpretasi ekg kurang lengkap, perhatikan waktu ya.. utamakan bicara poin utamanya saja. |
STASION KULIT | anamnesis sudah baik, pemfis kulit kurang menyebutkan jumlah lesi, penunjang prosedural kurang lengkap menjelaskan langkah2 nya (persiapan alat, persiapan pasien/area lesi). dx kerja tidak tepat (tinea vulgaris) walaupun dd sesuai |
STASION MATA | pemeriksaan mata jgn lupa cuci tangan sbelm dan sesudah, px segmen anterior baca lagi |
STASION MUSKULOSKELETAL | Salah satu DD kurang tepat, penulisan resep ada sebagian kecil yang kurang tepat |
STASION SISTEM NEUROLOGI | Anamnesis sudah cukup baik dan dapat mengarahkan kepada diagnosis, namun ketika kurang menggali perjalanan penyakit pasien, sudah bertanya apakah ada kelemahan di wajah atau tidak namun tidak menanyakan onsetnya padahal penting, selain itu juga kurang menggali ada atau tidaknya keluhan2 untuk menyingkirkan dd (misalnya keluhan berkaitan dengan peningkatan TIK); PF cukup lengkap dan prosedur tepat, namun tidak melakukan pemeriksaan N XII; Diagnosis kurang tepat (ini pentingnya menanyakan perjalanan penyakit ya, karena kelewat diagnosisnya jadi kurang tepat); Pasien harus segera di rujuk, perhatikan setting, ini settingnya di poliklinik. |
STASION SISTEM RESPIRASI | Anamnesis baik. Px fisik baik. Melakukan informed consent lisan. Dx salah, DD belum disampaikan. Terapi belum ada. |
STASION THT | yang memperberat dan memperingan td ditanyakan, jika ada hasil yang positif dari pemreriksaan fisik harusnya diperdalam lagi. dr anamnesis hanya ada penurunan pendengaran tanpa keluhan lain, fisik juga VS normal, kok dx nya bentuk infeksi ya dik? apakah tdk berfikir hal yang lain? MT tdk terlihat harusnya kamu perdalam apakah k tdk ada (ruptur) atau karena teralingi visualisasinya! dx sampai terapi dll menjadi salah, antara anamnesis, fisik tdk linear dengan dx |
STASION URINARIA | belum tanya kondis thorax dan ekstrimitas, belum cuci tangandosis antibiotik kurang sesuai (pemberian dan sediaan), |