FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 6 TA 2020/2021
16 Agustus 202118711132
Station | Feedback |
---|---|
STASION ENDOKRIN | Keseluruhan sudah baik, lengkap dan sistematis |
STASION GASTROINTESTINAL | Anamnesis dan pemeriksaan fisik lengkap. DD salah 1. Terapi kurang lengkap |
STASION KARDIOVASKULER | Anamnesis kurang sedikit dan terapi kurang lengkap |
STASION KULIT | Ax : sudah baik. Px : sudah bagus dan runut, alat yg akan dipakai juga sudah benar. Deskripsi UKK : Pada area sekitar mulut terdapat vesikel disertai adanya krusta dengan dasar kemerahan tersebar pada area kanan dan kiri mulut --> yg di sekitar hidung jg dideskripsikan jangan terlewat yaa.. UKK primernya dicek lagi apa sdh sesuai yg disebutkan tadi ya. Penunjang : oke. Dx : benar. DD : herper simplex --> sesuaikan kembali DDnya yaa.. Tx : 1 tx sudah benar. untuk antiprutitusnya sesuaikan kembali ya pemberiannya jika diberikan 1dd1 apakah sdh efektif/sesuai atau belum. |
STASION MATA | Anamnesis dan px fisik oke, tapi sayangnya DX tidak lengkap (kausa diagnosis-nya belum disebutkan). sehingga akibatnya salah meresepkan obat (antibiotik kloramfenikol), apa benar ini karena infeksi? coba lebih dicermati data di anamnesisnya. edukasi belum maksimal karena dx salah |
STASION MUSKULOSKELETAL | 1 DD tidak tepat...apakah harus 3 jenis obat ? |
STASION SISTEM NEUROLOGI | anamnesis kurang tajam di RPS untuk menyingkirikan dengan dd lainnya, sebenarnya sudah beberapa ditanyakan, tapi kurang tajam, terkesan ngambang, rpd, rpk, kebiasaan sudah dianyakan// px fisik banyak yang lupa dan interpretasi lupa// dx-dd terbalik// tatalaksana awal itu terkait stabilitasi hemodinamik, baru sebagian kecil sesuai// |
STASION SISTEM RESPIRASI | anamnesis lengkap, px.fisik kurang lengkap, px.penunjang kurang sesuai interpretasinya, disesuaikan mana yg dx dn dd yaa.. terapi dilengkapi.. |
STASION THT | Anamnesis & Px fisik baik. Dx betul. Dosis terapi &sediaan obat dibaca lagi ya, berapa kali sehari.. Jangan sampai pasien malah datang karena efek overdosis.. |
STASION URINARIA | px fisik kurang lengkap |