FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 6 TA 2020/2021
16 Agustus 202118711047
Station | Feedback |
---|---|
STASION ENDOKRIN | Anamnesis: Kurang lengkap ya, ada beberapa informasi yang belum tergali terkait dengan data yang mendukung kasus pasien. Px. Fisik: baru melakukan pemeriksaan KU, TTV, antropometri saja, belum melakukan pemeriksaan yang berkaitan dengan keluhan pasien. Px. Penunjang: baru mengusulkan 2 pemeriksaan yaitu DL dan GDS, belum diinterpretasikan. Diagnosis: Baru menyebutkna DM TIpe 2 tanpa komplikasi, kurang tepat ya. Terapi: menuliskan obat DM satu jenis saja, kurang lengkap ya. Edukasi: oke. Next: soal dibaca dnegan baik dan teliti ya. |
STASION GASTROINTESTINAL | Ax: keluhan lain belum ditanyakan//PF:belum mengarah ke dx dan menyingkirkan DD//PP:benar belum interpretasi//Dx benar DD kurang tepat//Th. baru antipiretik |
STASION KARDIOVASKULER | Anamnesis cukup lengkap, gali lebih dalah karakteristik keluhan utama yang mendukung diagnosis (PND, orthopnea dll); PF lengkap; Pemeriksaan penunjang lengkap dan relevan, namun interpretasi EKG tidak tepat; Diagnosis kurang lengkap (grade? kondisi yang menyertai?); Tatalaksana kurang tepat, fokus pada tatalaksana awal dan keluhan utama pasien; Edukasi kurang lengkap. |
STASION KULIT | ax cukup baik, pastikan menggali keluhan utama secara detail misalnya skala nyeri, riwayat penyakit dahulu dan keluarga, gali lebih banyak faktor risiko, px fisik jangan lupa lup dan senternya, deskripsi UKK kurang dermatomnya. px penunjang benar. dx benar. tx benar jenis obat dan lama pemberian, keliru dosis (tertulis aciclovir 400 mg, s5 dd tab I) |
STASION MATA | belum cuci tangan...seluruh bagian konjunctiva sebaiknya diperiksa ya Dek....WD kurang tepat....farmakoterapi kurang tepat |
STASION MUSKULOSKELETAL | Sebagian kecil tehnik pemeriksaan kurang tepat |
STASION SISTEM NEUROLOGI | Anamnesis masih kurang lengkap, gali gejala lain yang mendukung diagnosis pasien atau menyingkirkan DD terutama kondisi yang lebih serius (mis stroke); Telah menyebutkan 3 PF yang tepat; Diagnosis tepat; Pemilihan obat namun penulisan resep tidak tepat, coba cari sediaan prednison dan tatalaksana farmakologi pada bell's palsy. |
STASION SISTEM RESPIRASI | px fisik kurang lengkap, diagnosis kurang lengkap, gangguan sinyal berat |
STASION THT | ddnya lebih sesuai dg hasil px ya, dx dilengkapi ec nya..td di px sdh menyebutkan |
STASION URINARIA | anamnesis LUTS sangat kurang, pemeriksaan status lokalis lengkap, status generalis belum dilakukan, 2 pemeriksaan penunjang OK, pemeriksaan radiologi di faskes I yang tepat apa ya?, penyebutan dx kurang spesifik |