FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 6 TA 2020/2021
16 Agustus 202118711037
Station | Feedback |
---|---|
STASION ENDOKRIN | Anamnesis beberapa pertanyaan kurang relevan. Px fisik status generalis kenapa tidak jadi dilakukan? Setting di puksesmas, pasien penurunan kesadaran, apakah GDP, 2jPP, TTGO feasible untuk dilakukan? harus ada persiapan puasa.. tolong dipikirkan ketika mau mengusulkan, mana yang prioritas dan feasibel. GDS 40mg/dl interpretasinya apa dek? Dx kok jadi stroke ya.. Belajar lagi ya... |
STASION GASTROINTESTINAL | tdk cuci tangan , tdk px abdomen, tdk px ekstremitas, dd salah satu (ada ya dd nyeri perut??), tx kekuatan obat ranitidinenya salah ya dek klo 25 mg, edukasi kurang lengkap, |
STASION KARDIOVASKULER | Anamnesis cukup. Px fisik kurang lengkap, kurang runtut, kurang mengarah data px fisik apa yang mau dicari. Interpretasi rontgen thorak kurang lengkap. Dx kurang lengkap, CHF klas NYHA berapa? Tx sesuai tapi kurang lengkap. kehabisan waktu.. |
STASION KULIT | kurang riwayat kebiasaan dan pengobatan, tidak cuci tangan sblm px fisik, deskripsi ukk kurang lengkap, interpretasi pemeriksaan penunjang masih salah, diagnosis kurang lengkap, farmakoterapi dosis kurang tepat dan belum memberikan analgetik, edukasi kurang lengkap |
STASION MATA | prosedur px segmen anterior kurang lengkap |
STASION MUSKULOSKELETAL | Px.fisik lokalis kurang lengkap sistematis. penurunan BB kapan nya belum disebutkan, memori belum dilaksanakan, pendengaran belum dijelaskan pemeriksaaannya. Terapi kombinasi masih ada yg kurang tepat. Tentang jawaban kepada pasien sembuh atau tidak, masih kurang tepat. Rujukan belum tersampaikan. |
STASION SISTEM NEUROLOGI | Ax belum sistematis, peserta belum cuci tangan sebelum px, peserta masih bingung menjelaskan px neurologis seperti reflex patologis, Dx Peserta menyebutkan BPPV namun tidak tau kepanjangannya, terapi : sediaan obat kurang tepat jika meresepkan dimenhidrinat/dipenhidramin dosisnya 25-50 mg, boleh tambahkan antiemetik karena pasien mengeluh mual. Komunikasi masih banyak blocking. |
STASION SISTEM RESPIRASI | "pemeriksaan fisik bisa ditambahkan limfonodi leher, suara tambahan paru lain, misal amphoric? pemeriksaan penunjang thorax kurang tepat interpretasinya, pelajari kembali: efusi pleura di dasar atau apeks?, bentuk cavitas seperti apa? bentuk infiltrat bagaimana? pengecatan sputum dengan gram atau zn, pelajari kembali bedanya, dan gambaran kumannya apakah coccus? atau batang? diagnosa baik, tatalaksana belum sempurna, waktu habis" |
STASION THT | Anamnesis: kurang lengkap ya, ada beberapa informasi penting yang belum tergali. Px. fisik: belum cuci tangan, belum melakukan prosedur pemeriksaan THT yang runtut dan lengkap. baru melakukan pemeriksaan orofaring saja. Diagnosis: kurang lengkap yaa. Terapi: pemilihan sudah tepat, hanya penulisan resep belum lengkap. Edukasi: beberapa hal kurang tepat diedukasikan. Karena anamnesis kurang lengkap, jadi ada edukasi yang kurang pas. |
STASION URINARIA | PX: tidak merencanakan pemeriksaan colok dubur, dx: tidak benar, tidak menyebutkan adanya retensi urin, tidak menyebutkan hasil ax maupun dx yg mendukung diagnosis vesico litiasis, tx: tidak melakukan prosedur pemasangan kateter, edukasi tidak sesuai |