Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711036

FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 6 TA 2020/2021

16 Agustus 2021

18711036

Station Feedback
STASION ENDOKRIN Anamnesis masih terlalu luas, kurang mengarah ke Dx kerja. Ingat DD penurun kesadaran apa saja.. Px fisik tidak melakukan px status generalis, hanya KU & px vital sign. Setting di Puskesmas, pikirkan kalau mau minta px penunjang yg bisa dan mungkin untuk segera dilakukan apa, mengingat kondisi pasien yg turun kesadaran..GDP, HbA1c apakah memungkinkan? harus puasa dulu to.. Px reflek, tanda meningeal itu termasuk px fisik atau penunjang ya? Tx hipoglikemia bisa dibaca lagi, monitoringnya bagaimana..
STASION GASTROINTESTINAL tdk px antropomteri, tdk px kepala leher dan thorak, tdk px ekstremitas, frekunsi pemberian obat masih belum betul ya, edukasi terkait kasus belum semua disampaikan
STASION KARDIOVASKULER Anamnesis kurang lengkap, diperdalam sesuai DD. Px fisik kurang lengkap, kurang runtut. Status generalis tidak diperiksa. Dx keliru. Ingat DD sesak nafas tidak hanya dari masalah respirasi saja. Bisa lebih digali di anamnesis, poin-poin yang cukup khas membedakan kausanya..
STASION KULIT deskripsi ukk kurang lengkap dan tepat, tidak menanyakan KU dan vital sign, tidak cuci tangan, pemeriksaan penunjang salah, farmakoterapi salah dosis, penulisan tidak tepat dan kurang analgetik,
STASION MATA dx kurang tepat, pemberian antibiotik kurang tepat ya
STASION MUSKULOSKELETAL px.fisik lokalis tdak lengkap, masih terfokus ke px geriatri. Px penunjang kurang 1. Dx tidak tepat, DD benar 1. Tx tidak tepat secara dosis pemberian dan jumlah obat yg diresepkan. Edukasi belum lengkap.Rujukan belum tersampaikan.
STASION SISTEM NEUROLOGI Ax masih belum terarah, pserta tidak cuci tangan sebelum pemeriksaan, Peserta tidak bisa menjelaskan pemeriksaan Dix hallpike, Diagnosa meniere kurang tepat karena tidak ada tinnitus atau tuli SNHL. Terapi : peserta tidak merespkan obat apapun utk vertigonya, dituliskan vestibulosupressan namun tidak disebutkan obat dan sediaanya.
STASION SISTEM RESPIRASI "pemeriksaan fisik sebaiknya mencari suara tambahan lain pada auskultasi, misal amphoric?
pemeriksaan penunjang: apeks normal? pelajari kembali cara pemeriksaan foto rontgen, dan belajar contohnya
diagnosa dan tatalaksana sudah benar"
STASION THT Anemnesis: kurang lengkap ya, ada beberapa informasi penting yang belum tergali. Px. Fisik: sudah cuci tangan, tapi prosedur pemeriksaan tht belum dilakukan secara lengkap dan benar. Baru melakukan pemeriksaan tenggorokan, dan alat yang digunakan kurang tepat. Lebih diperhatikan lagi spatel apa yang digunakan. Diagnosis: diagnsois kurang lengkap yaa. Terapi: pemilihan obat kurang tepat, penulisan resep juga kurang lengkap belum ada jumlah obat yang diresepkan. Lebih hati-hati yaa.
STASION URINARIA px: tidak merencanakan px colok dubur, dx tidak benar (kok disfagia???), edukasi kurang sesuai kasus
Download PDF