FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 5 TA 2020/2021
02 Juli 202118711132
Station | Feedback |
---|---|
IPM KASUS SENSITIF (PSIKIATRI) | Ax sudah ditanyakan semua, Dx Insomnia dd night teror, edukasi sdh 2 arah. |
KONSELING ALAT KONTRASEPSI | oke.anamnesis dan konseling bagus. |
STATION ASUHAN ANTENATAL (ANTENATAL CARE) | Anamnesis : tanyakan riwayat ANC selama kehamilan, imunisai TT dan suplementasi kehamilan, tanyakan BB sebelum kehamilan untuk mengukur kenaikan BB; PF: jangan lupa cuci tangan, pemeriksaan fisik dan obstetri kurang lengkap karena tidak meakukan pemeriksaan TFU dan DJJ; Pemeriksaan penunjang tepat; Diagnosis lengkap dan tepat; Edukasi cukup lengkap, sampaikan juga mengenai suplementasi kehamilan dan asupan makanan dan kapan perlu dilakukan kunjungan selanjutnya. |
STATION IPM 3 PEDIATRIC 1 | perhitungan sesuai per periodenya, edukasi bagus. |
STATION IPM GINEKOLOGI | sudah baik |
STATION IPM PEDIATRIC 2 | usulan pemfis relevan dan px neuro ok, prosedural px neuro ok--> hanya saja untuk intepretasi kernig masih tidak tepat (apakah benar sama dengan burdzinski 2?), DD benar 1--> (apakah sesuai jika kejang demam?), tatalaksana kurang oksigenasi, edukasi sudah cukup baik |