Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711083

FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 5 TA 2020/2021

02 Juli 2021

18711083

Station Feedback
IPM KASUS SENSITIF (PSIKIATRI) Dx GAD, gangguan panik. Belum menggali stresor menikah.
KONSELING ALAT KONTRASEPSI anamnesis baik dan lengkap// pilihn alat kontrasepsi sudah baik, tapi ada satu yang belum disebutkan ke pasien//secara umum sudah baik
STATION ASUHAN ANTENATAL (ANTENATAL CARE) Anamnesis: oke, perlu tambah sedikit lagi supaya lebih lengkap info yang didapat. Px. Fisik: Lupa belum cuci tangan. Pemeriksaan yang dilakukan kurang lengkap, baru TTV, st. generalis, Obstetrik, TFU, DJJ. Px. Penunjang: baru mengusulkan px darah rutin. Diagnosis: sebetulnya di awal sudah tepat, tapi kok ditambahkan dengan anemia gravidarum? Edukasi: kurang lengkap, perlu ditambahkan edukasi yg sesuai dg kondisi dan keluhan pasien saat ini. Lebih teliti lagi ya
STATION IPM 3 PEDIATRIC 1 Ax lengkap mengarah dan sudah menggali berbagai faktor risiko (lingk, kebiasaan, riw persalinan, imunisasi, makan), px fisik lengkap dan sistematis, dx tepat DCA dehidrasi berat, terapi bisa menghitung tepat jenis, cara, volume sesuai plan C (hanya tetesan infusnya yg kurang tepat), komunikasi dan profesionalisme ok
STATION IPM GINEKOLOGI
STATION IPM PEDIATRIC 2 pemeriksaan fisik belum melakukan pemeriksaan yang mengarah ke pencarian sumber infeksi. tatalaksana pendahuluan, masih kurang menambahkan terapi farmakologi beserta dosis dan cara pemberiannya
Download PDF