Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711082

FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 5 TA 2020/2021

02 Juli 2021

18711082

Station Feedback
IPM KASUS SENSITIF (PSIKIATRI) Dx insomnia, DD depresi, GAD. Edukasi cenderung satu arah, belum melibatkan pasien.
KONSELING ALAT KONTRASEPSI anamnesis tidak menggali riwayat penggunaan kb sebelumnya dan efeknya (beberapa sudah berhasil digali), RPK, riwayat obstetri tidak digali dengan lengkap// penjelsan macam KB sudah baik, tapi belum memberi penjelasan sesuai dengan semua kondisi pasien, beberapa penjelasan terkait KB kurang tepat, seperti KB IUD hormonal tidak disarankan untuk menyusui//
STATION ASUHAN ANTENATAL (ANTENATAL CARE) Anamnesis: kurang lengkap di bagian keluhan pasien sekarang belum tergali lengkap. Px. Fisik: lupa belum cuci tangan, px. belum lengkap baru antropometri, st. generalis, st. obstetric, DJJ, dan TFU. dilengkapi lagi ya, lebih cermat. Px. penunjang: oke. Diagnosis: oke. Edukasi: karena anamnesis kurang lengkap, edukasi yg berkaitan dg keluhan pasien skrg belum disampaikan.
STATION IPM 3 PEDIATRIC 1 ax hanya menggali sebagian fakt risiko, px fisik sudah tepat mencari tanda dehidrasi secara sistematis, diagnosis DCA dehidrasi berat, sayang sekali tx cairan tdk dilakukan sama sekali --> belajar lagi ttg perhitungan plan A,B,C bagaimana, Eritromisin utk apa? perilaku profesional baik
STATION IPM GINEKOLOGI
STATION IPM PEDIATRIC 2 Pemerikssan fisik : belum mengarahkan pemeriksaan fisik untuk mencari sumber penyebab infeksi. Pemeriksaan neurologis : belum lengkap, hanya melakukan pemeriksaan Meningeal sign saja (utk interpretasi hasil pemeriksaan Burdzinski 3 masih kurang tepat). Diagnosa kerja sudah tepat, diagnosa banding masih kurang menyebutkan. Tatalaksana awal dipelajari kembali termasuk tujuan pemberian rindakan tersebut dan dosis obat yang tepat. Komunikasi dirasa terlalu tergesa, lakukan perlahan dan teliti, waktu yang diberikan untuk ujian masih tersisa cukup banyak. Dipelajari kembali nggih, semangat !
Download PDF