Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711080

FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 5 TA 2020/2021

02 Juli 2021

18711080

Station Feedback
IPM KASUS SENSITIF (PSIKIATRI) Dx insomnia, DD anxiety, bipolar. DD bipolar tidak tepat.
KONSELING ALAT KONTRASEPSI tidak melakukan anamnesis kepada pasien terkait kebutuhan pasien dengan alat kontrasepsi yang diinginkan sesuai kondisi pasien// penjelasan terkait macam alat KB sudah baik, tetapi tidak menjelaskan sesuai kondisi pasien dan tidak membantu pasien memilihkan alat KB dll
STATION ASUHAN ANTENATAL (ANTENATAL CARE) Anamnesis: oke. Px. fisik: lupa belum cuci tangan. px. fisik belum lengkap, baru melakukan TTV, antropometri, st. generalis, st. obstetrik, dan TFU. kurang lengkap yaa. Px. penunjang: oke. Diagnosis: baru menyebutkan paritas G2P0A1, kurang lengkap. Edukasi: kehabisan waktu, baru sempat menyampaikan 1 poin edukasi. Manajemen waktu ya
STATION IPM 3 PEDIATRIC 1 Ax sudah cukup lengkap (RPD, penyakit lingkungan, pengobatan, imunisasi, nutrisi), px fisik cukup lengkap mencari tanda dehidrasi, sayang tdk sistematis urutannya, dx Diare Cair Akut (tdk menyebutkan dehidrasinya), tx NaCl 0,9% 1200 ml iv 30 mnt, zinc tepat dosis, durasi, frek.
STATION IPM GINEKOLOGI Px penunjang tidak lengkap, dx keliru vaginosis bakterial, tx - waktu habis
STATION IPM PEDIATRIC 2 Bacalah instruksi kandidat dengan teliti, lakukan sesuai apa yang diperintahkan agar waktu yang digunakan dapat efisien. Pemeriksaan fisik tidak mengarahkan untuk mencari data sumber infeksi yang relevan dari anamnesis yang dokter lakukan. Pemeriksaan neurologis Kaku kuduk prosedurnya tidak lengkap, pemeriksaan refleks patologis; Pemeriksaan Babinski cara dan khususnya interpretasinya masih belum benar (jempol samping mengarah ke badan??) dipelajari kembali nggih, semangat !
Download PDF