Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711032

FEEDBACK OSCE KETRAMPILAN MEDIK DARING SEMESTER 5 TA 2020/2021

02 Juli 2021

18711032

Station Feedback
IPM KASUS SENSITIF (PSIKIATRI) Anamnesis belum mendalam, diagnosis sdh tepat namu dd koq bisa depresi ringan dg psikotikny belum tepat, edukasi dan konseling kurang tepat
KONSELING ALAT KONTRASEPSI Ax lengkap, saran OK
STATION ASUHAN ANTENATAL (ANTENATAL CARE) Anamnesis: oke. Px. fisik: lupa cuci tangan, px. fisik baru melakukan TTV, antropometri, leopold, dan DJJ, kurang lengkap ya. Px. penunjang: oke. Diagnosis, kurang tepat sedikit di diagnosis penyerta kondisi obstetriknya. Edukasi: oke. profesionalisme diperhatikan lagi, izin terhadap pasien dalam melakukan sesuatu, penting.
STATION IPM 3 PEDIATRIC 1 Px penekanan kulit lupa namanya, abd peristaltik meningkat, lain tdk diperiksa. Mata merah? Dx diare dehidrasi ringan. Tatalaksana dehidrasi salah. Oralit, zink 20 mg selama 10 hari, makanan:pisang, air kelapa?? siapa yg ngajari? resep hanya menuliskan oralit saja.
STATION IPM GINEKOLOGI pemeriksaan genital tidak disebutkan dengan lengkap (hanya menyebutkan pemeriksaan inspekulo),pemeriksaan cara dan prosedurnya sudah lengkap dan sistematis tapi pembersihan vagina menggunakan cairan yg tidak tepat (alkohol),dx tx oke
STATION IPM PEDIATRIC 2 ok anamnesis benar hanya utk konfirmasi, PF baru KU, TTV, head to toe tidak diperiksa//Px neurologis baru px meningeal, prosedur sudah tepat px lain belum dilakukan//Dx benar kurang lengkap DD benar//Th. benar//Edukasi kurang lengkap berapa lama pengobatan rumatan untuk KDK
Download PDF