Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711080

FEEDBACK OSCE SEMESTER 6 TA 2020/2021

03 Februari 2021

17711080

Station Feedback
STASION GASTROINTESTINAL Terapi dosis dan cara pemberian kurang tepat. rujuk penyakit dalam jika tidak ada perbaikan.
STASION IPM ENDOKRIN alhamdulillah sudah baik.. diagnosis kurang lengkap/detail, perhatikan semua hasi pemeriksaan dan anamnesis
STASION KARDIOVASKULER "Ax cukup lengkap, tanyakan skala nyeri . Pemeriksaan Penunjang kurang lengkap (tambahkan Ureum Kreatinin GDS LDL HDL Trigliserid ) EKG salah membaca, depresi dibaca elevasi . Rontgen Thoraks tidak diminta. diagnosis yang benar adalah: Sindrom Koroner Akut NSTEMI anterior (wajib NSTEMI) Diagnosis Banding yang lengkap adalah : Unstable angina pektoris, Kardiomiopati hipertropik, Penyakit katup jantung (stenosis dan regurgitasi katup aorta), Miokarditis, Perikarditis. Tatalaksana awal yang lengkap adalah:Tirah baring, rawat ICU, Pasang iv line, O2 2 liter/menit, nasal kanul, Tablet Aspilet/aspirin 160-320 mg, Clopidogrel 300 mg, Tablet Isosorbid dinitrat (ISDN) 5 mg sublingual bila nyeri belum dada belum reda berikan setiap 5 menit maksimal 3 kali, Simvastatin 1 x 20 mg
STASION MUSKULOSKELETAL sudah ok, hanya untuk obat tolong usahakan jangan polifarmasi ya
STASION NEUROLOGI
STASION URINARIA tidak cuci tangan
STATION INTEGUMENTUM Anamnesis lengkap dan teratur, sebelum dan sesudah pemeriksaan fisik tidak cuci tangan, deskripsi status lokalis tepat, prosedur pemeriksaan penunjang kurang lengkap, interpretasi benar, diagnosis lengkap, tatalaksana tepat, komunikasi edukasi dan profesionalisme baik
STATION IPM THT Semuanya sudah baik, anamneis lengkap, prosedur juga lengkap, diagnosis sudah baik dan tatalaksana juga oke
STATION MATA Kurang edukasi cara meneteskan obat tetes mata, belum cuci tangan
STATION SISTEM RESPIRASI Anamnesis cukup baik, pemeriksaan fisik lengkap, pengusulan pemeriksaan terarah, DD pneumoni tidak ada panas, leukosit normal , kurang dekat. komunikasi cukup baik
Download PDF