FEEDBACK OSCE PREDIK PERIODE AGUSTUS 2020 TA 2020/2021
01 September 202016711095
Station | Feedback |
---|---|
SISTEM GENITOURINARI | Ax lengkap// Px penunjang prosedur tepat, interpretasi tidak tepat//Dx tidak tepat// Edukasi: th/kurang tepat, edukasi lain cukup lengkap |
SISTEM HEMATOINFEKSI | Anamnesis : keluhan penyerta dari pasien dan keluhan tetangga (untuk lebih menguatkan Dx kerja dan menyingkirkan DD, karena keluhan demam dengan pegal itu DD nya banyak, perlu dicari adakah gejala lain yang lebih khas/ patognomonis untuk tiap-tiap DD, misal nyeri sendi). Px penunjang meminta : darah lengkap, serologi dengue & MDT. Dx kerja belum sesuai. |
SISTEM INTEGUMENTUM | diagnosis bandingnya coba tentukan yang sama-sama punya predileksi padadaerah tersebut. |
SISTEM KARDIOVASKULER | Anamnesis cukup bagus, pemeriksaan fisik ok, EKG ok, diagnosis ok, tatalaksana kurang lengkap, edukasi ok |
SISTEM REPRODUKSI | pemeriksaan penunjang sederhana untuk menunjang diagnosis. |
SISTEM RESPIRASI | dd pneumonia krg tepat, tidak ada symptom mengarah ke pneumonia. |
SISTEM ENDOKRIN | PF kurang lengkap...WD tepat, DD hanya satu yg tepat |
SISTEM GASTROINTESTINAL | Anamnesis: baik; Px. Fisik: cukup; Dx:ok; Tx: terapi causanya masih kurang ;Komunikasi & Edukasi: ijin dan melibatkan pasien dalam mengambil keputusan seperti px fisik dan lab; Perilaku: lebih teliti ya |
SISTEM INDERA | anamnesisnya bagus, berusaha menggali kronologis gejala dgn baik. dd kurang tepat. baru minta px mulut. tx ok |
SISTEM MUSKULOSKELETAL | interpretasi rontgennya salah ya, jfd dx juga salah, utk tata laksana jangan misalnya terjadi.., tapi spesifik yg dialami pasien ditatalaksana, jd ngapain pasang infus, ngapain pasang oksigen?, konten edukasinya juga jadi tidak tepat |
SISTEM PSIKIATRI | Anamnesis sudah dilakukan dengan baik menanyakan 4 item informasi terkait ku, identitas, rps, rpd, riw pekerjaan, stresor namun belum menanyakan riw keperibadian, perkembangan masa kanak, riw penggunaan zat, dan riw gg sosial. Pada pemeriksaan status mental kandidat sudh menilai kesan umumtampak sedih, stl hipoaktif,memori, afek dan mood, bentu pikir koq logis dik khan pasien ingin mati, isi pikir mendapatkan adanya waham kejar dan halusinasi(hrsnya masuk gg persepsi) orientasi sdh benar, tilikan 6 dinilai drmana ya, dd sebagian benar namun dd psikotik dan tanpa psikotik(klo dd psikotik yaa semua dx banding yg psikotik semua ya), edukasimemberikan terapi oral namun blm menyebutkan mondok atau tdk |
SISTEM SARAF | pemeriksaan fisiknya dilengkapi ya.. dx diperbaiki, edukasi dipelajari lagi |