FEEDBACK OSCE PREDIK PERIODE AGUSTUS 2020 TA 2020/2021
01 September 202015711007
Station | Feedback |
---|---|
SISTEM GENITOURINARI | Ax saat berhubungan apakah memakai kondom atau tidak? istri ada gejala atau tidak? cara px penunjang tidak tepat, interpretasi sedikit benar; Dx dan DD tepat; edukasi: masih kurang lengkap |
SISTEM HEMATOINFEKSI | anamx: pertanyaan sudah terarah, informasi cukup adekuat, kurang riwayat infeksi sebelum nya dan penyakit dilingkungan, px penunjang sesuai, interpretasi salah satunya kurang tepat, hati2 dengan pemberian OAINS pada pasien tersebut |
SISTEM INTEGUMENTUM | RPD tdk lengkap, yg diambil dari spesimen bukan cairan vesikelnya tp apa dek kl Tzanck? Dx kerja kurang lengkap ya. Dosis terapi mhn diperhatikan lagi. |
SISTEM KARDIOVASKULER | sudah merencanakan EKg namun interpretasi masih salah, dx salah ya klo gagal jantung, keluhan utama apa ya td, tx sebagian besar oke namun masih ada yang kurang |
SISTEM REPRODUKSI | R. kebiasaan, R kehamilan saat ini dan RPS kurang tergali. Pemeriksaan fisik kurang lengkap. Pemeriksaan penunjang kurang. Diagnosis kurang tepat. Edukasi kurang |
SISTEM RESPIRASI | Ax penggalian keluhan utama baik , Px penunjang baik, hanya interpretasi Px kurang tepat / Dx salah, DD terbalik dengan Dx// tatalaksana farmakoterapi kausatif tidak tepat |
SISTEM ENDOKRIN | Pemeriksaan penunjnag sebaiknya ditambahkan kadar elektrolit, bisa juga Ureum Creatinin, SGOT, SGPT. Untuk terapi hipoglikemia berat sebaiknya Injeksi Dextrose 40% 2 flash |
SISTEM GASTROINTESTINAL | Ax : Nisa perlu gali lg lbh lanjut ya untuk kebiasaan makan pasiennya yg biasa dikonsumsi apa lagi? Pasien memiliki 1 riwayat mengkonsumsi obat2an ga dr dulu terutama jenis analgetik, dll --> gali lg yaa.. DD : gastritis, hepatitis A, appendicitis --. masih memungkinkan kaah? td sudah diperiksa uga kan yaa saat px fisik mc burney sign nya dll dlm bts normal. Tx : omep tab 20mg 2dd1 --> dicari yaa utk kombinasi obat yg lainnya.. misal PP dikombinasi dengan antagoni reseptor H2 bloker atau dengan protektor mukosa, atau obat prokinetik juga bisa. Cari yang sesuai dengan kondisi pasiennya yes.. |
SISTEM INDERA | ax: tidak menggali faktor resiko, riwayat alergi, px : tidak periksa visus dan segmen anteror tdk periksa kornea dan lensa, dx kurang lengkap DD benar 1, terapi sudah tepat |
SISTEM MUSKULOSKELETAL | pemeriksaan fisik kurang lengkap baru look and feel sj, prosedur penunjang masih salah, iterpretasi rontgen salah penyebutan tulang, diagnosis salah scapula, non farmakoterapi masih salah, terapis dh benar |
SISTEM PSIKIATRI | anamnesis sdh cukup baik sudah berusaha menanyakan identitas, ku, rps, rpd rpk dan riw sosial namun perkembangan awal, kepribadian sebelum sakit belum ditanyakan, pemeriksaan statu mental sdh dilakukan seperti memeriksa Kesadaran, insight, afek mood sesuai(maksudnya sesuai bgmn ya), halusinasi auditrik koq di isi pikir dik (coba baca gg persepsi ya), isi pikir waham yg apa dik, dx blm tepat, edukasi blm dilakukan, komunikasi dan profesional cukup baik, bina raport ok, mengucapkan salam, melibatkan keluarga dalam mengambil keputusan, cukup hati dalam bertindak |
SISTEM SARAF | tidak mempersilahkan pasien bertanya, RPD, riw pengobatan tdk ditanyakan, pemeriksaan neurologis sensorik, motorik dan kemungkinan peningkatan tekanan intratekal untuk menilai keparahan penyakit juga belum ditanyakan |