FEEDBACK OSCE STASE ANAK BATCH FEB 2020 TA 2019/2020
09 Februari 202014711164
Station | Feedback |
---|---|
Station 1 - STATION KARDIOVASKULAR | Anamnesis belum menanyakan riwayat persalinan, riwayat pemberian makanan, riwayat tumbuh kembang, riwayat imunisasi. Belum memeriksa saturasi oksigen, belum memeriksa adanya clubbing finger. Pemeriksaan penunjang benar menyatakan adanya boot shape cardiomegali. Pemeriksaan darah rutin, interpretasinya apa ya? yang meningkat HB dan Hmt ya, itu namnaya polisitemia sekunder, itu bukan hemokonsentrasi tetapi memang peningkatan produksi eritrosit sebagai respon kompensasi. Penegakan diagnosis sudah benar, namun kalau ASD saja kurang tepat, tetapi kalau VSD dengan Eissenmeinger bisa. Pemberian oksigen sebaiknya dengan facemask karena dengan nasal kanul saturasi oksigennya belum baik. Untuk PJB dengan sianotik sebaiknya dilakukan posisi lutut ditekuk untuk mengurangi venous return. Persiapan rujuk ke RS yang mempunyai fasilitas PICU ya. Belajar lebih giat untuk menangani kegawatan anak ya. |
Station 10 - RESUSITASI NEONATUS | Langkah awal tdk suction. Sungkup terlalu besar. VTP inisiasi kenpa O2 dipasang? kan bayi aterm. Stetoskop dipasang ke telinga ya dek. RJP kok reservoar tdk dipasang. Setelah RJP HR msh < 60 kok RJP lagi? Epinefrin masuk jangan langsung evaluasi HR. HR 70 kok VTP dihentikan? HR 120 tdk ada usaha napas kok SRIBTA lagi? Alur resusitasi bagaimana? Waktu habis, ET blm terpasang. |
Station 11 - ENDOKRIN | Dx dan DD kurang spesifik ya kalo cuma nyebut gizi buruk/krang aja, belum menyebutkan 10 langkah penanganan gizi buruk secara lengkap, kurang memberi resep antibiotik dan multivitamin tanpa Fe, harusnya disampaikan pasien indikasi rawat inap |
Station 12 - IMUNISASI | jarum dan jadwal ulangan berikutnya salah |
Station 13 - Hematologi dan Imunologi | ic jangan sampai lupa ya mb// px fisik kurang lengkap sedikit, pada kasus ini jangan lupa px hepar dan RL// px penunjang belum di interpretasi// diagnosis grade kurang tepat// px infus cukup baik hanya fiksasi sebaiknya tetap pakai kasa dan jangan lupa cuci tangan setelah tindakan// edukasi tidak lengkap, biasakan menjelaskan dari perjalanan penyakitnya cairan rehidrasi oral dan tanda bahaya dll |
Station 2 - SISTEM RESPIRASI | tidak mengukur PB, diagnosis banding tidak lengkap, |
Station 3 - SISTEM GASTROINTESTINAL | anamnesis kurang lengkap (kebiasaan & perjalanan penyakit -); pem fisik palpasi abdomen tidak dilakukan; diagnosis benar, DD salah semua; terapi antibiotika kurang dosis dan durasi |
Station 4 - SISTEM REPRODUKSI | tdk bs menentukan DD dengan tepat, dengan demam yang sangat tinggi apakah mmg tdk perlu memberikan antibiotik? tdk kah ada kecurigaa bakterial? |
Station 5 - SISTEM SARAF | KU dan kesadaran tidak diperiksa, tonsil dan faring tidak diperiksa, RF dan RP tidak diperiksa, dx kerja lengkap , DD ISPA dan ISK???.. DD itu untuk kejang demamnya bukan et causanya |
Station 6 - PD3I | kok disuruh opname?? kok dikasih antibiotik aja?? |
Station 8 - IPM INTEGUMEN | Antara pemeriksaan fisik dan hasil diagnosis tidak sesuai, kenapa jadi scabies dengan pemeriksaan fisik adanya vesikel , lain lain sudah baik |
Station 9 - SISTEM GINJAL DAN SALURAN KEMIH | anamnesis kurang menggali masalah perilaku yang menjadi faktor risiko. riw pengobatan sebelumnya.px fifsik, tdk dilakukan dgn cara yg lege artis.edukasi cukup. diagnosis dan DD boleh. Terapi, tepat obat dan dosis bisa diterima. |