Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711090

FEEDBACK OSCE REMEDIASI 1 SEMESTER 5 TA 2019/2020

27 Januari 2020

17711090

Station Feedback
IPM 1 Ax: Belum menanyakan riwayat pengobatan saat ini, RPD. pilih spekulum yg kecil ya hasna karena pasien belum pernah melahirkan. Tidak hanya mengamati serviks aja tapi dinding vagina juga diamati ada kelainan atau tidak. untuk px wet mounth bukan di semprot alkohol (tapi di tetesi Nacl), pelajari lagi step2 swab vagina ya. waktu habis swab vagina belum selesai.
IPM 2 Pemeriksaan fisik malah terjadi penurunan dr ujian sblmnya, kurang lengkap dalam memeriksa leher (kondisi faring), sehingga bisa menyebutkan Diagnosa kerja KDK tetapi kurang tepat (KDK dengan apa...). diagnosis banidng sudah tepat. terapi sesuaikan kembali dengan berat badan pasien dan komunikasi sudah tepat.
IPM 4 anamnesis kurang mengarah dan belum cukup menggali stressor...dx kerja salah...DD benar 1...karena diagnosis salah, edukasi juga tidak relevan...perlu dirujuk g?
Konseling KB Anamnesis lengkap, tapi jangan lupa dijelaskan dg lengkap alat2 yg direkomenasikan ya.. lain2 oke.
PPN kurang melakukan desinfeksi vulva secara luas, kurang menyampaikan adakah indikasi episiotomi/tdk
Download PDF