Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711180

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2019/2020

15 Januari 2020

19711180

Station Feedback
KOMUNIKASI sambung rasa cukup, verbal dan non verbal cukup baik, tapi bahasa tubuhnya masih ada kaku, penutupan pembicaraannya terkesan buru buru, poin pokok yang menanyakan kesulitan jadwal tidak muncul sama sekali.
PEMERIKSAAN KEKUATAN OTOT IC baik// sudah cuci tangan// px otot jari tangan // sebelum mencobakan rangsangan tajam pada pasien, sebaiknya pemeriksa mencobanya dahulu pada pemeriksa seberapa dalam yang akan diberikan kepada pasien// beberapa lokasi pemeriksaan sensasi taktil tidak sama antara dermatom kanan kiri// laporan hasil pemeriksaan sebaiknya selalu me yang diujinyambandingkan kekuatan otot tangan kanan dan kiri apakah berbeda atau sama// px kekuatan otot lengan bagian otot bisep belum dicek, tetapi yang bisep sudah// pemeriksaannya terlalu cepat//
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS persiapan alatnya krg senter di awal, px n XI blm melakukan pemeriksaan otot dari belakang , yg lain sdh ok
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS lokasi pemeriksaan refleks bisep agak keatas sedikit, tidak pas di fossa cubiti. jika 1x pemukulan pada tendon sudah menimbulkan refleks, jangan diulangi lagi hingga 3x, pasien menjadi kurang nyaman, jd ketika melakukan pemukulan pada tendon, perhatikan gerakan yg terjadi bangaimana. lain2 sudah baik
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI ANTERIOR, SINUS DAN TENGGOR Tidak menyampaikan prosedur dan tujuan pemeriksaan. rhinoskopi anterior saat mengeluarkan spekulum terbuka lebar, sehingga PS kesakitan. Transluminasi tidak dilakukan. Mata pemeriksa belum siap melihat uvula, pasien sudah diminta bersuara sehingga pasien harus berulang-ulang bersuara.
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR untuk bagian-bagian kecil sebaiknya menggunakan lup dan senter. bila palpebra pasien menutupi pemeriksaan kornea bisa dibantu dengan fiksasi agar korneanya terlihat semuanya. pemeriksaan refleks pupil direk dan indirek sebaiknya betul2 dilihat agar tidak salah dalam menginterpretasikannya.
PEMERIKSAAN TELINGA informed consent tidak lengkap, belum menanyakan kontraindikasi patensi tuba,
PEMERIKSAAN VISUS Belum menggunakan pinhole untuk mengkonfirmasi kelainan refrfaksi. Hasil pengukuran visus tepat.
TEKNIK ASEPTIK mampu melakukan tehnik aseptik dengan baik, sistematis, dan memerhatikan prinsip steril
Download PDF