Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711129

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2019/2020

15 Januari 2020

19711129

Station Feedback
KOMUNIKASI respon verbal non verbal oke.. namun bisa dilengkapi dengan menggali beberapa hal lebih lanjut... berlatih menggunakan pertanyaan terbuka.. refleksi isi juga bisa dilakukan...
PEMERIKSAAN KEKUATAN OTOT Inform consent belum lengkap; Pemeriksaan sensibilitas kok hanya terasa atau tidak, lokasinya jg ya, selain kanan dan kiri juga tungkai bawah atau kaki, demikian jg yang diskriminasi 2 titik; Pmx kekuatan otot paha masih belum tepat tekniknya; pmx belum sistematis, harusnya dr distal ke proksimal; urutan pmx sesuaikan dgn urutan soal ya
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS persiapan alat yg lengkap ya, N1 oke, N.7 pasien diminta utk memberikan kode ya, jangan disuruh menyebutkan rasa krn lidahnya kn masuk, N8 jangan lupa cek telinga, N.11 oke, N.12 yg terlupa adalah mendorong lidah ke pipi,
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS Informed consent : sdh baik. Cuci tangan : sudah dilakukan. Pemeriksaan fisiologis yg dilakukan jg over all sdh baik.
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI ANTERIOR, SINUS DAN TENGGOR posisi duduk sebaiknya kaki bersilangan dg pasien. belum palpasi ala nasi
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR Informed consent: cukup ;Persiapan dokter/pasien: cukup ;Px palpebra-silia: pakai senternya (dinyalakan) ;Px. Konjungtiva-sklera: belum diperiksa kunjungtiva bulbi ,konjungtiva palpebra superior (belajar lagi) ;Px. Kornea: cukup. ;Px. Kamera okuli anterio-iris-pupil-reflek pupil: belum diperiksa reflek pupil akomodatif/konvergensi. ;Px. Lensa: cukup ;Profesionalisme: hati-hati&teliti ada yang terlewat. ;Komunikasi: cukup.

PEMERIKSAAN TELINGA teknik palpasi dilatih lagi, terutama pre-post aurikuler, jangan hanya 1 titik yang dipalpasi. kurang menanyakan kontra indikasi manuver toynbee & valsava sebelum px. gambar CAE kurang lengkap, batas dalam membran timpani digambar terbuka (bisa dikira perforasi).
PEMERIKSAAN VISUS ic baik, instruksi lapang pandang baik// jika jari pemeriksa sudah dapat diidentifikasi oleh pemeriksa maka tangan pemeriksa seharusnya berhenti, sebaiknya perlahan dan tidak terhalang oleh meja, terutama yang kanan karena ada meja pemeriksa, instruksi ke pasien juga cukup "ya" jika terlihat, untuk jara dan tinggi dengan pasien dan pemeriksa sudah baik// px visus mata kanan sebaiknya dilanjutkan dengan koreksi
TEKNIK ASEPTIK lakukan cuci tangan sesuai langkah WHO. perhatikan zona sterilitaas saat scrubbing dan keringkan handuk steril. post scrubbing jangan sentuh apapun termasuk kran dan jangan dibilas dengan air kran
Download PDF