Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711125

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2019/2020

15 Januari 2020

19711125

Station Feedback
KOMUNIKASI memanggil lawan bicara dengan "masnya" meski sudah nanya nama; kaki bergoyang goyang terus; kontak mata harus dijaga; refleksi isi tidak dilakukan dengan konsisten; tidak merangkum
PEMERIKSAAN KEKUATAN OTOT Baik
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS senter tidak disiapkan. px m.trapezius sebaiknya dari arah belakang
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS sebaiknya pemeriksaan dilakukan langsung kanan dan kiri untuk setiap pemeriksaan, lainnya sudah baguss :)
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI ANTERIOR, SINUS DAN TENGGOR pakailah bahasa yg umum utk komunikasi maupun memberi penjelasan pada pasien dan bahasa medis untuk melaporkan interpretasi dan hasil pemeriksaan ke penguji.
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR informed consent: cukup ;persiapan dokter/pasien: cukup ;Px.palpebra-silia:pakai senter ;Px. Konjungtiva-sklera: superior (belajar lagi) ;Px. Kornea:cukup ;Px COA-Iris-Pupil-Reflek pupil: Sinar dari samping 90 derajat ;Px. Lensa: cukup ;profesionalisme: jaga kenyamanan pasien ;komunikasi:cukup
PEMERIKSAAN TELINGA cuci tangan yang benar ya, hindari kata2 medis lesi hiperemis,
PEMERIKSAAN VISUS tidak melakukan pinhole, saat diberi feedback mengatakan tidak perlu memberi tahu pasien kalau terjadi kelainan refraksi
TEKNIK ASEPTIK ok, habis scrubing tidak perlu dibilas ya kecuali bilang pakai air steril
Download PDF