Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711071

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2019/2020

15 Januari 2020

19711071

Station Feedback
KOMUNIKASI komunikasi sudah baik, sudah santai dan bisa mencari topik pembicaraan dengan baik, sikap non verbal lawan bicara sudah ditanggapi
PEMERIKSAAN KEKUATAN OTOT diskrimintasi 2 titik tungkai atas tdk dikerjakan
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS sebaiknya dilakukan di bed periksa. pemeriksaan sudah baik.
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS sudah cukup baik, tetapi harus beberapa kali baru dapat refleksnya :)
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI ANTERIOR, SINUS DAN TENGGOR tidak membersihkan alat
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR Posisi duduk harusnya kaki bersilangan. Perhatikan kenyamanan pasien, lakukan tindakan dengan hati-hati. Sklera belum diperiksa. Pemeriksaan keratoskop kurang tepat.
PEMERIKSAAN TELINGA Informed consent sudah baik, penggunaan headlamp sedikit kurang kebawah ya dik, diposisikan pas di glabela agar arah cahaya sejajar dengan sudut pandang penglihatan, penggunaan otoskopi sudah benar, dan semua teknik pemeriksaan sudah benar. Alhamdulillah
PEMERIKSAAN VISUS idak melakukan pin hole pada kedua mata, interpretasi visusnya lebih teliti ya, kurang pas dalam mengarahkan pensil saat pemeriksaan lapang pandang, tapi masih ok, ini jarak 6 meter
TEKNIK ASEPTIK membuka duk kurng luas hanya dilipat disamping gown, beresiko on, scubbing tidak sungguh sungguh dalam menggosok dan busanya kurang banyak. saat melepas sarung tangan kurang savety
Download PDF