Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711180

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2019/2020

13 Januari 2020

18711180

Station Feedback
KOMUNIKASI mampu membina sambung rasa, menggali keluhan utama dan RPS dengan baik, anamnesis sistem dengan baik,
PEMASANGAN INFUS roller clamp harusnya dikunci sejak awal ya, ujung infus set harus terjaga sterilitasnya jangan sampai menyentuh com, lah koq penutup ujung selang infus dibuka terus digantung di tiang infus (on ya), waktu insersi tidak boleh kateter dan daerah suntikan disentuh ya (ON), menarik jarum mandrin kateter IV, itu harus dalam posisi tangan sudah pegang selang infus dan tangan kiri menekan vena di ujung kateter (proksimal) bukan di pangkalnya, fiksasisi itu tidak hanya kateternya tapi selang infus nya juga, terlalu lambat belum hitung TPM waktu habis, tidak copot handscoen,
PEMERIKSAAN DARAH RUTIN (Hb) Pengambilan sampel : dek, perhatikan posisi tabung mikropipetnya, jangan sampai terbalik yaa. kalo terbalik volume sisi satunya lbh banyak, ambil sampel pake sisi yang diameternya lbh kecil ya dek. hasilnya akan lbh tinggi hb nya karena salah posisi tabung mikronya tsb.
PEMERIKSAAN DARAH RUTIN (Hmt) sudah baik
PEMERIKSAAN TINGKAT KESADARAN DAN REFLEKS PATOLOGI sudah cukup baik, saat menanyakan suara lebih keras lagi. interpretasi GCS sudah betul yang pertama, dipelakari lagi
PENGECATAN ZIEHL NELSEEN Persiapan alat harusnya dilakukan setelah menggunakan APD. Sebelum sarung tangan di lepas, semprotkan alkohol terlebih dahulu. Lakukan lagi dengan lebih hati-hati dan teliti serta sistematis.
PUNGSI VENA (spuit injeksi / vacutainer) identitasnya apa aja?
SEDIAAN APUS DAN PENGECATAN GIEMSA tidak menghomogenisasi darah// pemberian identitas jika slidenya dengan frezze part menggunakan pensil, jangan dengan kertas label --> akhirnya label identitas tidak ditempelkan di slide// apusan darah // mengecek ketebalan apusan darah tebal bisa dengan tulisan// memutar darah untuk pembuatan apusan tebal jangan > 6 kali, volume darah yang di teteskan juga terlalu sedikit// apusan darah tipis lumayan hanya ekornya tidak rata// tidak menyebutkan dengan lengkap persentase giemsa dan jenis methanol yang digunakan//
Download PDF