Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711028

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2019/2020

13 Januari 2020

18711028

Station Feedback
KOMUNIKASI ok
PEMASANGAN INFUS ujung infus set steril, dijaga baik-baik agar tidak bersentuhan dengan benda non steril lainnya. insersi cateter iv, tangan jangan menyentuh area sekitar tempat penusukan, bisa disisinya. ketika menyambung, canulnya dipegang dengan tangan kiri agar tidak bengkok.
PEMERIKSAAN DARAH RUTIN (Hb) sudah baik
PEMERIKSAAN DARAH RUTIN (Hmt) sudah baik
PEMERIKSAAN TINGKAT KESADARAN DAN REFLEKS PATOLOGI ic baik// sudah cuci tangan// px GCS baik// interopretasi reflek patologis baiknya disebutkan yang disebut negatif itu seperti apa? apa yang diamati// over all lainnya bagus
PENGECATAN GRAM mampu melakukan pengecatan gram dengan baik dan sistematis, mempersiapkan semua bahan dengan lengkap.
SEDIAAN APUS DAN PENGECATAN WRIGHT tdk pakai masker.
TEKHNIK INJEKSI INTRAVENA (dengan vial) persiapan alat: 7 item. profesionalisme: tidak membuang sampah alkohol swab di tempat sampah.
Download PDF