Sistem Nilai Ujian OSCE - 16711153

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK DESEMBER 2019 SEMESTER 7 TA 2019/2020

26 Desember 2019

16711153

Station Feedback
IPM 1 (akut abdomen) ro liatnya terbalik
IPM 2 (Kegawatan Kardiorespirasi) jangan lupa mengaktifkan code blue, lain-lain sudah baik
IPM 3 (neurologi penurunan kesadaran) px neurologi perlu dilakukan jg ya. hanya dapat mengusulkan dan menginterpretasikan dg benar 3 px penunjang. dx benar namun kurang lengkap, dd kurang tepat
IPM 4 (resusitasi cairan) informed consentnya dijelaskan dong indikasi dilakukan tindakan apa, bagaimana prosedurnya. perhatikan lagi ya, msh ada sisa udara di selang infus. ukuran abbocath yang digunakan kurang sesuai. komunikasi di awal sudah baik, sebaiknya saat melakukan tusukan berulang kali, juga pasien perlu diinfokan. melakukan tusukan lebih dari 3 kali, dan dilakukan tdk sesuai prosedur awal, harusnya desinfeksi dulu ya setiap akan menusukkan jarum, apalagi beda lokasi. perhatikan cara menusukkan jarumnya, lakukan dgn lebih hati2 ya. setelah infus terpasang, tdk dihitung tetesan cairannya. pemberian farmakoterapi sudah baik.
IPM 5 (muskuloskeletal) usulan kurang lengkap, interpretasi ok, tdk melakukan pembidaian, hayo? elastic perban buat apa?
IPM 6 (psikiatri) bbrp pertanyaan tentang rumah dimana, naik apa, jalan ramai...harusnya di konfirm ke pengantar benar tidaknya. pasien ketawa malah dokternya ikut ketawa juga. pasien ketawa sendiri dan bbrp kali ngomong sendiri, tidak dikatakan ada halusinasi. diagnosis keliru, bipolar fase manik, dd nya depresi, padahal kesan umum pasien sama sekali tidak depresif.
IPM 7 (infeksi) tidak memeriksa nyeri tekan gastrocnemius; usulan pemeriksaan penunjang hanya DR dan urinalisis; diagnosis utama benar, diagnosis banding hanya satu yang benar; pilihan antibiotik kurang tepat; edukasi tidak melibatkan pasien (kehabisan waktu); pemilihan antibiotik kurang tepat; edukasi kurang lengkap (kehabisan waktu)
Download PDF