Sistem Nilai Ujian OSCE - 16711109

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK DESEMBER 2019 SEMESTER 7 TA 2019/2020

26 Desember 2019

16711109

Station Feedback
IPM 1 (akut abdomen) ok. Berikutnya jika akan melakukan pemeriksaan fisik gtambahan perlu dipikirkan sedari awal. Dx peritonitis, DD ileus sudah benar, namun DD apendisitisnya belum dimasukkan.
IPM 2 (Kegawatan Kardiorespirasi) Dek selain ABC perlu pemeriksaan thoraks ya; GCS nya menurun jadi tetep ada resiko jalan nafas terganggu ya; selagi kamu mempersiapkan alat, harusnya minta tolong asisten untuk tetap bagging, kalau tidak pasiennya ndak selak apneu; apakah perlu cek suara masuk di lambung jg? Setelah terpasang ET perlu diperhatikan lagi apa yg dilakukan? perlu bagging lagi nggak/perlu disambungkan ventilator? Penyampaian kondisi pasien kurang menyeluruh ya, selain kondisinya bgmn, harusnya pasien perlu dirawat dimana? perlu ventilator tidak? perlu pemeriksaan apa lagi? Bukan hanya darah rutin ya, ada lg yg lebih penting, Perlu pasang apa lagi untuk pemantauannya? DC cateter? Perlu pasang NGT nggak kira2? Belajar lg ya dek
IPM 3 (neurologi penurunan kesadaran) cara pemeriksaan GCS dan interpretasi nya tidak tepat. pemeriksaan penunjang hanya benar 3. Diagnosis tidak tepat, DD keduanya oke.
IPM 4 (resusitasi cairan) ukuran abbocath yang digunakan kurang sesuai. kalau sudah dibuka wadahnya, jarumnya jangan digeletakkan gitu aja . desinfeksi sekali usap saja ya. pemberian oksigen sudah baik, namun kurang sesuai dosisnya. pemberian farmakologi atropin untuk apa?
IPM 5 (muskuloskeletal) Hentikan dulu perdarahannya ya sebelum persiapan alat karena di soal tertulis perdarahan masih aktif...cuci tangannya yg aseptik ya sebelum penjahitan...ON 1 : lepas sarung tangan untuk membuka tutup wadah kassa tapi tidak ulang cuci tangan aseptik...cara desinfeksi luka salah...setelah debridement tidak dicuci dan desinfeksi lagi lukanya? ON 2 : setelah debridement tidak ganti sarung tangan...jarak antar jahitan terlalu lebar...sebelum ditutup perlu diberi salep antibiotik tidak?? interpretasi rontgen sudah benar ...lebih diperhatikan lagi kenyamanan pasien, lakukan tindakan dengan hati2 dan sesuai prosedur (contohnya pada pemberian anestesi lokal)
IPM 6 (psikiatri) anamnesis cukup lengnkap. px psikiatri melaporkan 6 aspek. (px psikiatri yang lengkap: kesan umum, sikap, tingkah laku, kesadaran,
orientasi, proses pikir, roman muka, afek, mood, gangguan persepsi,
hubungan jiwa, perhatian, insight). diagnosis keliru. DD benar 1. tx keliru.
IPM 7 (infeksi) tipe demam naik turun setiap apa belum digali, memperberat dan memperingan belum digali, riwayat pengobatan belum digali, masih sangat superfisial belum mengarah ke diagnosa dan dd, belajar lagi interpretasi hasil lab ya,
Download PDF