FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK DESEMBER 2019 SEMESTER 7 TA 2019/2020
26 Desember 201916711085
Station | Feedback |
---|---|
IPM 1 (akut abdomen) | head to toe yg urut ya fariz |
IPM 2 (Kegawatan Kardiorespirasi) | px fisik harusnya cek thorax dan cedera servikal, penjelasan terkait kondisi pasien dan langkah selanjutnya kurang tepat= kondisi gagal napas, perlu rawat di ICU, pasang IV line, pasang bed side monitor, pasang kateter dan NGT, periksa penunjang yg lain |
IPM 3 (neurologi penurunan kesadaran) | Interpretasi GCS dibaca lagi ya, tetap dilakukan pemeriksaan fisik head to toe |
IPM 4 (resusitasi cairan) | kurang tepat dalam melakukan pemasangan infus, kurang tepat dalam menghitung kebutuhan cairan, hanya mampu menyebutkan 2 medikamentosa |
IPM 5 (muskuloskeletal) | Tidak melakukan kontrol perdarahan (pasien datang dengan luka perdarahan aktif seharusnya lakukan usaha untuk menghentikan perdarahannya dulub (persiapan alat untuk menghentikan perdarahan mggnkan kassa steril),tidak mengganti jarum yg digunakanan utk anestesi, setelah diberi sofratul tutup luka dengan kassa steril,pemeriksaan penunjang yang diminta sudah tepat tapi interpretasi tidak tepat (menyebukan terdapat fraktur greenstick),penjahitan sudah ok hanya sisa benang terlalu pendek |
IPM 6 (psikiatri) | Ax: belum menanyakan riwayat pekerjaan, perkembangan, kepribadian; P psikiatri: pemeriksaan orientasi, bentuk pikir, progresi pikir, afek, insight sudah benar, namun kesan umum, sikap, tingkah laku, kesadaran, roman muka, mood, ggn persepsi, dll belum diperiksa; Dx skizofrenia benar namun kurang spesifik, DD kurang tepat; Th/ kurang tepat |
IPM 7 (infeksi) | Ax relevan. KU dan kesadaran jangan lupa dinilai. termometer harus diletakkan di ketiak tanpa terhalang baju. px generalis bagian kepala, thorax, dan ekstremitas baiknya tetap dilakukan. lakukan pemeriksaan baru menanyakan hasilnya. 2 usulan px penunjang benar, namun interpretasi darah lengkap kurang tepat. dx benar, dd cikungunya kurang tepat. pemilihan tx causatif benar, namun tidak memberikan tx simtomatis. edukasi tidak diberikan, waktu habis |