Sistem Nilai Ujian OSCE - 16711076

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK DESEMBER 2019 SEMESTER 7 TA 2019/2020

26 Desember 2019

16711076

Station Feedback
IPM 1 (akut abdomen) px penunjangnya tidak tepat
IPM 2 (Kegawatan Kardiorespirasi) sudah baik.
IPM 3 (neurologi penurunan kesadaran) pemeriksaan GCS tidak ditotal, tetap dipisah skor EVM nya. rangsangan nyeri cukup dilakukan 1x, jangan lakukan berkali2 untuk melihat respon dr masing2 yg akan dinilai. pemeriksaan GCS dibaca lagi ya sistem skoringnya. arah melakukan px openheim kurang tepat. hanya benar mengusulkan dan menginterpretasikan 2 px penujang. dx kurang lengkap, dd kurang tepat
IPM 4 (resusitasi cairan) ukuran kateter intravena yang digunakan kurang sesuai. desinfeksinya sekali usap saja ya. penghitungan tetesan cairan belum tepat. pemasangan infus cukup baik. jangan lupa komunikasinya ya kalau mau menusukkan jarum, apalagi 2 kalai tusuk.
IPM 5 (muskuloskeletal) usulan dan interpretasi kurang lengkap,pemilihan bidai kurang panjang dik, harus melewati 2 sendi ya,
IPM 6 (psikiatri) dokter bertanya apakah ada gangguan waham, pasien tidak tahu maksud waham. gunakan bahasa yg dipahami pasien. keadaan pasien tampak sehat ?? kondisi sehat itu yg bagaimana. kesadaran beda dengan orientasi. pertanyaan2 memori harus dikonfirm ke pengantar, seperti tadi sudah makan atau belum. mau nyanyi konser, dikatakan motivasi masih bagus ?? terapi cuma diberikan mood stabilizer, tidak diberikan antipsikotik
IPM 7 (infeksi) tidak menanyakan faktor yang memperberat dan memperingan keluhan utama; memeriksa suhu tidak membuka pakaian pasien sehingga hasilnya tidak akurat; tidak melakukan/ menyebutkan auskultasi, perkusi maupun palpasi dinding thorax thorax, usulan pemeriksaan penunjang sudah benar, diagnosis utaam benar, diagnosis banding yang satu kurang tepat yang satu sudah benar; terapi tidak tepat; edukasi tidak lengkap (kehabisan waktu)
Download PDF