Sistem Nilai Ujian OSCE - 16711002

FEEDBACK OSCE REMEDIASI 2 SEMESTER 6 AGUSTUS 2019 TA 2018/2019

27 Agustus 2019

16711002

Station Feedback
IPM 1 MATA Anamanesis cukup. Pemeriksaan fisik, cukup. Diagnosis, kurang lengkap , yang benar ODS Blefarokonjungtivitia bakterial. DD juga kurang lengkap. Terapi, nama obat benar, dosis kurang tepat. Edukasi, sarankan pemakian masker, ingat! mekanisme penularannya
IPM 4 NEUROBEHAVIOR Anamnesis: wajah perot dan bicara pelo belum digali; onset kronologis belum detail; kekuatan otot dan refleks fsiologis belum dilakukan ya dek; Diagnosis dan DD terbalik (makanya harusnya onset dan kronologisnya digali lebih detail ya); Terapi sesuai TIA jd msh salah utk stroke
IPM 5 KARDIOVASKULER terapi kurang lengkap. hanya diberikan antihipertensi saja. bagaimana kolesterolnya? kalau tinggi kenapa tdk diberikan obat?
IPM 8 GASTROINTESTINAL GASTRITIS pemilihan terapi kurang tepat, sesuai bimbingan kemarin, sebaiknya diberikan golongan H2 Blocker terlebih dahulu. pemberian antibiotik terlalu dini kurang tepat. lain-lain sudah baik.
IPM 9 GENITOURINARIA Px : inspeksi, palpasi dan RT sdh baik. Dx : oke. Tx : sdh baik. Saat ujian lebih serius lagi yaa..
Download PDF