FEEDBACK OSCE REMEDIASI 1 SEMESTER 4 AGUSTUS 2019 TA 2018/2019
19 Agustus 201917711143
Station | Feedback |
---|---|
BACA RESEP INFO OBAT (BSO) | baca resep : jangan hny menyatakan gentamisin tapi brp persen kekuatan obat,mata yang mana ya, jangan lupa untuk diminta cuci tangan sblmnya, yg setelah tindakan sudah |
KOMUNIKASI | Di awal sdh bagus, kemudian jadi nggak fokus pertanyaannya. RPD dan RPK kurang tergali. Kok sudah bisa menyatakan ini tumor/kanker? dan rokok sbg pemicunya? Di akhir bilang kalau akan diperiksa lagi tapi sdh bilang kalau ini tumor. Baca tugas mas, tidak ada instruksi untuk memberikan edukasi. |
PEMERIKSAAN PAYUDARA | pemeriksaan sudah sistematis, saat palpasi, sebaiknya posisi satu tangan memfiksasi payudara, tangan yang lain mempalpasi |
SWAB VAGINA - PAP SMEAR | persiapan alat belum membuka botol reagen, kapas lidi habis utk swab dibuang di bengkok ya jangan di tempat sampah biasa, setelah swab selesai harusnya desinfeksi vagina dan serviks dulu, perhatikan sterilitas |