Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711012

FEEDBACK OSCE REMEDIASI 1 SEMESTER 4 AGUSTUS 2019 TA 2018/2019

19 Agustus 2019

17711012

Station Feedback
BALUT BIDAI Komunikasi ditingkatkan, perhatikan respon pasien. Pemilihan bidai bagian dalam terlalu panjang. Bidai adalah terapi sementara, sehingga harus dirujuk.
KOMUNIKASI gunakan nama untuk sapaan; KU &RPS kurang digali (hanya onset, durasi, karakteristik, riw pengobatan); anamnesis sistem : serebrospinal, kardiorespi, gastro, uro, muskuloskeletal; RPD : sakit serupa, tidak ditanyakan sakit lain; RPK : sakit serupa, tidak ditanyakan sakit lain; lingkungan: hanya tetangga yang sakit serupa, kebiasaan & sosial : makan, merokok, minuman beralkohol ditanyakan; mahasiswa malah menjelaskan penyakit, yaitu pembengkakan kelenjar tiroid yaitu tiroidisme (padahal belum ada pemeriksaan??), bukan fokus ke menggali perspektif pasien, perspektif menanyakan harapan dan kekhawatiran
PEMERIKSAAN PAYUDARA Inform consent cukup, palpasi benjolan kurang terstruktur, mau palpasi cara zig zag apa memutar searah jarum jam, deskripsi benjolan yang satu masih salah, payudara kanan tapi dibilang kiri, lokasi deskripsikan secara jelas, kuadran kanan atas misalnya, deskripsi aksila masih salah seharusnya ada benjolan, waktunya diperhatikan lagi ya
PERAWATAN LUKA (MLBM) jangan menyentuh alat yang masih steril tanpa glove steril atau korentang. bagian yang steril dari korentang dijaga tetap steril jangan menyentuh benda lain. bila sudah memakai glove steril jangan menyentuh flabot yang tidak setril untuk membersihkan luka. gunakan spuit steril dan NaCl yang sudah dituangkan pada comb steril untuk mengirigasi luka
PROVOKASI NYERI ok
SWAB VAGINA - PAP SMEAR Saat memasukkan spekulm, jari telunjuk dan tengah menjepit spekulum ya. saat px bimanual, ganti sarung tangan ya kl sdh ON. Pakai gel ya.
Download PDF