Sistem Nilai Ujian OSCE - 16711128

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 6 TA 2018/2019

31 Juli 2019

16711128

Station Feedback
IPM 1 MATA RPS dan faktor risiko untuk mendukung dx bisa lebih digali lagi. Jangan lupa cuci tangan.
IPM 10 MUSKULOSKELETAL Px: status lokalis: tidak memeriksa ROM. Jasmin do soal hanya di minta Px status lokalis tidak meminta pemeriksaan umum jadi tdk perli cek VS. asesment geriatri: cara pemeriksaan tes berbisik dengan menutup telinga yang tidak diperiksa bukan kedua telinga terbuka gitu ya dek. Tidak cuci tangan sesudah pemeriksaan.. Dx dan DD: ok. Tx: obatnya sudah betul, tapi untuk kombinasi obatnya kolkisin + NSAID atau kolkisin + KS, untuk allopurinol pemberiannya di tunda sampai tanda radangnya hilang.
IPM 2 THT Anamnesis sdh lengkap hanya perlu ditambah kebiasaan, px fisik sdh baik. Dx sdh benar, DD msh mgkn, Tx sdh benar, secara keseluruhan baik
IPM 3 ENDOKRIN METABOLIK Penunjang kurang lengkap, Apakah metformin menyebabkan hipoglikemi? lain-lain sudah baik.
IPM 4 NEUROBEHAVIOR Dx dan DD terbalik, tatalaksana non farmako kurang posisi head and trunk up 30 derajat-pantau irama jantung
IPM 5 KARDIOVASKULER anamnesis cukup, pemasangan ekg cukup baik, dx benar, terapi kurang lengkap untuk obat obatannya
IPM 6 SISTEM RESPIRASI anamnesis sudah baik dan relevan; interpretasi rontgen kurang tepat; dx benar. dd bronkiektasis kurang tepat; tx benar, dosis dibaca kembali ya. kasus ini biasanya kombinasi 3 obat
IPM 7 INTEGUMEN tidak cuci tangan WHO. diagnosis banding kurang tepat, dermatitis seboroik seperti ini kah UKK nya Jasmien? terapi keduanya masih termasuk antihistamine, kurang diberi steroid topikal.
IPM 8 GASTROINTESTINAL GASTRITIS good
IPM 9 GENITOURINARIA usulan BNO IVP sudah benar, utk lainnya masih belum lengkap yang diminta.
Download PDF