Sistem Nilai Ujian OSCE - 16711096

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 6 TA 2018/2019

31 Juli 2019

16711096

Station Feedback
IPM 1 MATA Faktor risiko bisa lebih digali lagi. Fungsi kacamata binokuler bukan cuma sbg bandana ya dek. Apa benar pemeriksaan COA mata kanan diarahkan cahaya dari sisi kiri kepala?? Perdarahan subkonjungtiva berat itu seperti apa yg sampai menyebabkan penekanan mata??
IPM 10 MUSKULOSKELETAL pemeriksaan fisik: lokalis: cukup. skrining geriatri: tes bisik untuk pendengaran seharusnya kedua telinga, ingat cuci tangan setelah pemeriksaan itu penting. ; Px. Penunjang: mengusulkan 3 dan interpretasi benar 3 ; diagnosis: ok ; terapi: ok; komunikasai: libatkan pasien dalam keputusan pemeriksaan klinik. ; Profesionalisme: belum informed consent, rujuk jika perlu, lebih teliti dan hati-hati.
IPM 2 THT pemasangan headlamp sebaiknya di glabella. diagnosa kurang tepat dan kurang lengkap. akut atau kronik? eksaserbasi atau bukan? apa kriteria tonsilitis kronik? lain-lain sudah baik. pemberian terapi sebaiknya memasukkan antibiotik, pada kasus ini lebih sering disebabkan oleh bakteri. pemberian steroid pada kasus ini kurang tepat/tidak baik, kecuali ada distress pernafasan.
IPM 3 ENDOKRIN METABOLIK oke
IPM 4 NEUROBEHAVIOR KU dan RPS kurang sistematis RPD faktor risiko vaskuler ok. infeksi cacar ok R.Pengobatan OK RPK riw.serupa aja yang ditanyakan? stroke ? RPSK riwayat pekerjaan tidak ditanyakan. merokok ok. cuci tangan pre ?? post ?? px TD : pasang manset kurang terampil, teknik palpatoar ok kebingungan dengan urutan pemeriksaan. px N.VII ok px kekuatan superior ?? inferior ???? RF 4 ekstremitas???, R.Patologis ?? edukasi penyakit ok upaya mencegah komplikasi kurang jelas. terapi fisik ?? tahapan px ?? kontrol ?? merujuk/konsul bila perlu ok prednison ada sediaan yang 60 mg??
IPM 5 KARDIOVASKULER Ax: ok dan lengkap// PP: V1 dan V1 tidak tepat di SIC 4, memasang penjepit sadapan ekstremitasnya kebalik, yang besar untuk kaki ya dek, interpretasi: benar//
IPM 6 SISTEM RESPIRASI px. penunjang 2 benar, interpretasi oke..dx kurang tepat dikit ya, pdhal ro thorax sdh bilang mengarah ke ppok, tx. pilihan antibiotik kurang tepat,kurang antiinflamai steroidnya ya,,
IPM 7 INTEGUMEN UKK : primernya masih salah ya dek.. lesi apa berupa penonjolan teraba dalam? Tx bkn tx definitifnya ya..
IPM 8 GASTROINTESTINAL GASTRITIS Ax : sdh baik. Pemeriksaan : sdh baik. DD 1 lagi apa?. Tx : waktu habis belum sempat menuliskan resepnya.
IPM 9 GENITOURINARIA hasna masih ada sisa waktu ya setelah pemasangan kateter seharusnya ditingkatkan lagi komunikasi ke pasien, supaya pasien lebih dihargai, misalnya: pak pemasangan kateter telah selesai, silahkan kemaluannya ditutup dahulu dengan selimut atau sarung, nanti akan saya konsulkan ke dokter urologi dahulu. jadi pasien jangan langsung ditinggal setelah pemasangan kateter.
Download PDF