FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 2 TA 2018/2019
08 Agustus 201918711176
Station | Feedback |
---|---|
KOMUNIKASI | Nama pasien sebaiknya dipakai sebagai kata sapaan dari awal sampai akhir komunikasi, selain itu kata sapaan harus konsisten, kalau di awal nenek ya nenek terus, jgn ditengah2 diganti bu. beberapa kata kurang sesuai u/ seumuran pasien, cth: "enjoy di sini?", belum melakukan respon non verbal yg sesuai, belum melakukan refleksi isi dan perasaan, beberapa pertanyaan agak sensitif, cth: kenapa tidak ikut anaknya? (padahal kita kan tahu si ibu ebih suka kalau tinggal bersama anak, tapi kondisi saat ini ditinggal di panti, jadi kita harus paham bahwa pertanyaan seperti ini dapat sensitif untuk pasien), menutup terlalu buru2. pertanyaan masih cenderung monoton, bisa dikembangkan lagi cth: terkait kesukaan-hobi pasien. |
PEMASANGAN EKG | tdk meminta/ menanyakan ke pasien untuk melepaskan barang berlogam yang ada di tubuhnya/ apakah memiliki barang dg karakteristik tsb. |
PEMASANGAN KATETER | waktu habis saat fiksasi eksternal |
PEMERIKSAAN ABDOMEN DAN GINJAL | tidak melakukan inspeksi pada supra pubik (bulging?perhatikan skenarionya),tidak memointa pasien rileks dan memposisikan pasien supaya otot abdomen rileks,pemeriksaan bimanual ginjal tangan jangan hanya disentuhkan pada abdomen tetapi ditekan dan lakukan gerakan menangkap saat pasien bernafas |
PEMERIKSAAN FISIK LEHER | inspeksi dan palpasi tiroid harusnya pasien diminta mendongak,kurang inspeksi trakea,tidak menyebutkan indikasi auskultasi kelenjar tiroid |
PEMERIKSAAN FISIK THORAX | ic tidak lengkap dalam emnjelaskan cara pemeriksaan// ispeksi depan belakang ok// paplasi oke tapi krepitasi dan masa tidak dilaporkan untuk bagian posterior// fremitus ada getaran bronkopulmonal?, sebaiknya hasilnya juga dibandingkan kanan dan kiri// perkusi posterior bagus, hanya makin lama maskin ke vertebra// auskultasi posterior tidak satu siklus nafas (inspirasi dan ekspirasi// palpasi tidak melaporkan krepitasi dan masa//inspeksi dan palpasi ictus cordis baik// perkusi orientasi anterior baik// batas kanan jantung tidak tepat// batas jantung atas tidak tepat begitu juga dengan pinggang jantung// auskultasi torak anterior tidak satu siklus nafas// auskultasi apek tidak pakai membran ya mas// |
PEMERIKSAAN VITAL SIGN | Informed consent : sdh baik. Pemeriksaan over all sdh cukup. |