Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711117

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 2 TA 2018/2019

08 Agustus 2019

18711117

Station Feedback
KOMUNIKASI mahasiswa tidak peka saat pasien berkali2 melihat HP, pasien tidak dipersilahkan utk menerima HP, tetap terus bicara
PEMASANGAN EKG , jangan lupa cuci tangan sblm dan stlh tindakan, jangan lupa sbslm simulasi merekam minta pasien untuk tdk bicara dan bergerak selama perekaman
PEMASANGAN KATETER sistematis, tapi bbrp belum maksimal, jgn lupa bsmilah saat insersi, masukkan kateter sampe tidak bisa masuk lagi baru kunci, lalu tarik keluar sampe balon
PEMERIKSAAN ABDOMEN DAN GINJAL belum mengatur posisi pasien supaya rileks. belum melaporkan adanya tanda anemia dan edema, belum inspeksi suprapubik. utk perkusi lien cukup di SIC terakhir kemudian diminta tarik napas dan perkusi ulang. belum palpasi, hepar dan lien. belum bimanual ginjal.
PEMERIKSAAN FISIK LEHER inspeksi kurang kondisi trakea, lokasi auskultasi terlalu ke lateral, hrsnya tepat di atas kelenjar tiroid. lnn ok, kurang menekan ke dalam. bisa 2 tdk teraba.
PEMERIKSAAN FISIK THORAX memakai stetoskop terbalik. tidak mengecek kedua sisi stetoskop sebelum digunakan. tidak melakukan auskultasi katup jantung. jantungnya sampai SIC VII diva?
PEMERIKSAAN VITAL SIGN nadi apa saja yang dilaporkanan? rentang nilai normal dipelajari lagi unutuk vital sign
Download PDF