FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 4 TA 2018/2019
05 Agustus 201917711168
Station | Feedback |
---|---|
BACA RESEP INFO OBAT (BSO) | kurang menjelaskan bahwa untuk membantu obt masuk ke dalam telinga perlu mendorong bagian tragus telinga pasien, tdk memberikan edukasi bhw setelah diteteskan akan timbul rasa terbakar di telinga. tdk cuci tangan setelah tindakan? |
BALUT BIDAI | ok |
KOMUNIKASI | pastikan kualitas nyeri 1-10, nyeri menyebar tidak?, gunakan pertanyaan terbuka agar pasien bercerita bagaimana awal dan perjalanan keluhan pasien, RPK bisa ditanyakan yang berhubungan dengan keluhan sekarang dan penyakit berat yang pernah diderita/ mondok di RS. lingkungan dan sosial lupa..., pakai kalimat yang mudah dipahami pasien (karakteristik nyeri??), konfirmasi data yang sudah didapat dari pasien. anamnesis sistem cuma serebo, integumentum dan musko lainnya??? perspektif penyebab sakit dan harapan pasien bagaimana? |
PEMASANGAN NGT | kurang sistematis |
PEMERIKSAAN PAYUDARA | Tidak menjelaskan cara pemeriksaan (yaitu dengan mengamati dan meraba/menekan payudara). Inspeksi: ok Palpasi: teknik palpasi benjolan masih perlu diperbaiki, Untuk mengetahui benjolan itu mobile atau tidak harus di jepit dengan 2 jari (minimal telunjuk dan jempol) kemudian di goyang-goyangkan ke atas bawah-kanan kiri. Tidak melakukan palpasi arah atas-bawah (zigzag). Palpasi KGB axila dan supraclavicula kurang tepat sehingga hasilnya masih ada yang tidak teraba. |
PERAWATAN LUKA (MLBM) | penhentian perdarahan tidak adekuat, cara kunci jahitnya gak pas, masih ada simpula kok udah dikunci, keluarkan dulu benangnya baru dikunci |
PROVOKASI NYERI | Cara pemeriksaan laseque bagus, memperhatikan derajat dan dilakukan pelan-pelan. tes kontra patrick jg tepat |
SWAB VAGINA - PAP SMEAR | belum meyiapkan jel dan membuka botol larutan, saat bimanual harusnya masih pasang duk steril |