Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711121

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 4 TA 2018/2019

05 Agustus 2019

17711121

Station Feedback
BACA RESEP INFO OBAT (BSO) baca resep : jenis obat yang diberikan sebaiknya lengkap ya jangan cuma salep 3x sehari, dosisnya jangan lupa, info bso : tidak menjelaskan tentang cuci tangan sblm pengobatan hanya memenjelaskan cuci tangan setelah pengobatan,sisa obat bisa dibersihkan dengan tisu, bersihkan ujung salep dengan tisu bersih, jangan lupa minta pasien untuk mengulangi ya jangan lupa minta pasien untuk mengulangi ya
BALUT BIDAI sudah cukup baik. Saat menutup luka dengan kassa, posisi plester fiksasi lebih baik lagi
KOMUNIKASI RPS masih kurang mendalam baru bertanya 2 kalimat langsung ke RPD menanyakan hal serupa, setelah itu langsung menanyakan kebiasaan sehari-hari, merokok, dsb. setelah itu balik ke RPK menanyakan hal serupa. sambung rasa masih kurang, coba gunakan nama ibu dalam berkomunikasi ya Anya. komunikasi tidak sistematis, setelah itu balik lagi ke RPS. komunikasi seperti interogasi, setelah dijawab ditanya lagi, dijawab ditanya lagi, dst :) tidak menggali anamnesis sistem. hasil anamnesis tidak dicatat. coba maksimalkan waktu yang ada ya Anya.
PEMASANGAN NGT lupa memasang handuk di dada, saat pengecekan udara dalam spuit terlalu banyak ( 50 ml) dikhawatirkan akan kembung, auscuktasi lambung telalu ke abdomen bawah.
PEMERIKSAAN PAYUDARA IC: penjelasan mengenai cara pemeriksaan kurang lengkap, (seharusnya mencangkup mengamati dan meraba/menekan payudara dan ketiak. Palpasi: Untuk mengetahui benjolan itu mobile atau tidak harus di jepit dengan 2 jari (minimal telunjuk dan jempol) kemudian di goyang-goyangkan ke atas bawah-kanan kiri. Tidak melakukan palpasi dari arah atas ke bawah (zig zag). Palpasi clavicula lokasinya kurang tepat seharusnya ada nodul menjadi tidak ketemu nodulnya. lain2 oke
PERAWATAN LUKA (MLBM) persiapan alat kurang maksimal, sehingga banyak yang terlupa. jahitan baru jadi 1, waktu habis. belum melakukan penutupan luka.
PROVOKASI NYERI Pada pemeriksaan Lasegue dan O connel hanya menyebutkan negatif. Tidak menyimpulkan ada apa ..
SWAB VAGINA - PAP SMEAR Persiapan pasien kurang lengkap (minta pasien mengosongkan kandung kemih). Persiapan alat kurang steril karena sempat memegang alat tanpa handscoon, persiapan alat kurang lengkap karena tidak menyalakan lampu. persiapan operator kurang lengkap karena tidak cuci tangan who sebelum memakai handscooon. Pasang duk steril sebelum memasang spekulum. teknik mengeluarkan spekulum belum benar. saat spekulum dikeluarkan putar spekulum 90 derajat ya.
Download PDF