Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711110

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 4 TA 2018/2019

05 Agustus 2019

17711110

Station Feedback
BACA RESEP INFO OBAT (BSO) untuk dosis obatnya, kok diberikan 3 tetes, diliat lagi ya resepnya. jelaskan ke pasien harus cuci tangan ya sebelum dan setelah pemberian obat. sepertinya kok susah ya caranya buat pasien membuka telinganya. cb dipraktekkan dulu. kl kesulitan mencontohkan krn menggunakan jilbab, bs lho dipraktekkannya ke pasien. jadi pasien lebih mudah paham. belum edukasi apa efek yg dirasakan setelah ditetesi.
BALUT BIDAI balutan kurang rapi.lain2 baik
KOMUNIKASI coba perhatikan umurnya berapa, 17 th, kok kalah sama pegw alfamart yang manggil kaka? trus empatinya ya, lihat ekspresi pasien yang mendesis2 nyeri, parafrase dan rekonfirm nya dah baik, belum tergali RPD dan RPK, perspektif belum maksimal
PEMASANGAN NGT belum melakukan fiksasi ngt, tdk memasang drainage bag
PEMERIKSAAN PAYUDARA ok,,
PERAWATAN LUKA (MLBM) Belajar lagi ya dek agar jahitannya baik...dimana posisi simpul yg seharusnya? apa akibatnya kalau tepi luka tidak menyatu? Perhatikan juga manajemen waktunya.
PROVOKASI NYERI tanyakan bagian mana yang sakit (kanan atau kiri) sebelum pemeriksaan krena untk pmx laseque dan oconnel tergantung kaki yg sakit,yg lain ok
SWAB VAGINA - PAP SMEAR komunikasi suara anda terlalu pelan, persiapan alat mohon lebih diperhatikan prinsip aseptik, px apusan sudah ok, px pasca juga sudah ok
Download PDF