Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711088

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 4 TA 2018/2019

05 Agustus 2019

17711088

Station Feedback
BACA RESEP INFO OBAT (BSO) Di awal terkesan tergesa2. Belum memberi waktu berapa kira2 lama memejamnya. Belum mengucap basmalah. Waktu tersisa banyak
BALUT BIDAI sebelum dibalut luka ditutup kassa povidone dulu ya, sebaiknya bidai jika ada yg sisi lunak, sisi lunakknya yg nempel tubuh
KOMUNIKASI panggil dengan nama pasien. Kurang menggali RPK dan RPD, dan kebiasaan pasien. Baca tugas, utamakan menggali perspektif pasien bukan memberi penjelasan. "nggak usah khawatir, 'setelah diangkat' akan baik2 saja" " saya akan jadwalkan pengangkatan tumor pd ibu". Penjelasan semacam itu krg tepat pada kondisi pasien yang baru datang pertama utk berobat.
PEMASANGAN NGT ok, tinggikan bed jika ingin fpwler ya
PEMERIKSAAN PAYUDARA tanya ditemani?
PERAWATAN LUKA (MLBM) Awal pakai sarung tangan bersih ya. Hentikan perdarahan dulu ya. Nilai luka ya. Debridemennya disemprot ya, pakai kassa, bersihkan dgn pinset dan gunting. jangan lupa desinfeksi lagi dengan dilakukan ya, bukan disebutkan saja pakai povidon.
PROVOKASI NYERI Inform Consent : Tujuan, Prosedur dan Risiko ,Persiapan : sesuai ,Pemeriksaan Laseque :sesuai ,Pemeriksaan O'conel :sesuai ,Pemeriksaan Patrick : sesuai ,Pemeriksaan Kontra-Patrick :sesuai ,Komunikasi : sesuai, Perilaku Profesional : sesuai, alhamdulilah
SWAB VAGINA - PAP SMEAR informed consent: jelaskan juga pap smear tujuan, caranya yaa... ; persiapan pasien: ok; persiapan alat: ok ;persiapan operator: belajar lagi pakai sarungtangan yang tepat ; pemeriksaan externa dan persiapan:duk steril lupa pasang, pasang spekulum tangan kiri jangan nganggur (sibakkan labia), spekulum dipasang sampai ujung di fornix posterior yaa... ; ektoservik: ok; endoservik: okl ;selesai Px: Ok; ON: -;komunikasi: ok; profesional: lebih teliti dan hati-hati.
Download PDF