Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711007

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK AGUSTUS 2019 SEMESTER 4 TA 2018/2019

05 Agustus 2019

17711007

Station Feedback
BACA RESEP INFO OBAT (BSO) kl ada cairan obat yang keluar dr telinga harus bagaimana. yang lain sudah oke
BALUT BIDAI pembalutan baik, lokasi pembidaian tidak perlu kasa.
KOMUNIKASI Membina sambung rasa : oke. Mengumpulkan informasi : kurang sistematis, data jatuh baru didapatkan saat menanyakan RPD. Menggali keluhan : Keluhan sulit berjalan? Hal yang memperberat?. Perspektif pasien : Harapan dan keinginan?
PEMASANGAN NGT tdk memasang drainage bag
PEMERIKSAAN PAYUDARA good
PERAWATAN LUKA (MLBM) Sebelum persiapan alat sebaiknya lakukan dulu pemeriksaan lukanya, kalau ternyata perdarahan banyak bagaimana? kan setidaknya perlu dkontrol dulu perdarahannya. Dan kalau ternyata tidak perlu dijahit kan tidak perlu mempersiapan alat untuk jahit. Apakah luka sepanjang itu cukup teranestesi dengan jarum 1 cc? kalau luka kotor apa cukup diirigasi saja? Hasil jahitan belum baik ya dek, tepi luka tidak bertemu dan mudah lepas.
PROVOKASI NYERI Tanyakan dulu sebelah mn yg sakit,tes o connel dilakukan spt tes lasequ tapi yang diangkat adalah sisi yg sehat,yg lain ok
SWAB VAGINA - PAP SMEAR saat memasukkan dan mengeluarkan spekulum, minta pasien menarik napas (agar tidak nyeri), jangan hanya menyampaikan akan memasukkan spekulum; kertas yg warna-warni namanya bukan kertas lakmus tp kertas pH; lain2 sudah baik, yg perlu diperhatikan lagi kenyamanan pasien saat diperiksa
Download PDF