Sistem Nilai Ujian OSCE - 15711209

FEEDBACK OSCE REMEDIASI 1 SEMESTER 7 TA 2018/2019

06 Februari 2019

15711209

Station Feedback
IPM 5 pemeriksaan fisik sebaiknya menggunakan sarung tangan. lain-lain baik.
IPM 6 alloax sdh bs menggali stressor, tetapi utk pasien dengan gangguan jiwa, pelacakan trauma fisik, riw perkembangan awal dan riwayat penyakit keluarga, riw gangguan jiwa sebelumnya perlu digali lebih lanjut. ketika berbicara dengan pasien jiwa (melakukan px psikiatrik), "masuk"lah dalam alam pasien, jika pasein berbicara dengan banyak orang ditanya orangnya seperti apa, dimana, sosok hitamnya skrg terlihat? (halusinasi visual), merasuki (waham sisip pikir), mengendalikan, dll. pelaporan hasil px psikiatri: kesan umum, OK, sikap kooperatif/tidak?, tingkah laku seperti anak2?, kesadaran Ok, bentuk fikir waham non logis yang spt apa isinya? gngguan persepsi OK, hub jiwa OK perhatian, OK, insight OK, Skizoafektif tipe manik (kurang tepat), coba pelajari waham skizofren, macam2nya DD Skizoafektif tipe depresif (bs jd DD) dan depresi (kurang lengkap), dosis haloperidol dan fluoxetin sdh ok, tetapi sebaiknya terbagi dalam dosis terbagi tiap 8-12 jam y, nama dokter tanggal tanda tutp resep blm ada, edukasi belum lengkap, perlu ranap? perlu rujuk? pengendalian stressor?
IPM 7 ok dd bukn thypoid, obat yang cukup penting adalah hepatoprotektor belum ditulis dalam resep,
Download PDF