FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 5 TA 2018/2019
30 Januari 201916711063
Station | Feedback |
---|---|
AKDR IMPLANT | belum basmallah, belum memposisikan perineum di tepi bed periksa, tangan on ya mb sudah cuci tangan dan mau pakai sarung tangan tapi masih membenarkan lampu, teknik desinfeksi jangan dengan satu kasa ya, kasa hanya boleh dipakai 2 kali tapi pada sisi yang berbeda, memasukkan spekulum tidak perlahan, tidak pasang duk, kasa bekas desinfeksi di buang ke bengkok ya jangan ke duk steril lagi, inserter dibuangnya ke bengkok (kerjakan bukan disebutkan saja), tidak melakukan tekhnik withdrawl, melepas spekulum perlahan ya jangan terburu2. alat2 seperti spekulum dll dimasukkan ke klorin ya mb jangan di troli steril yang lainnya kontam ya |
ANC | melakukan pemeriksaan konjunctiva itu ada banyak dik (palpebra superior, inferior dan bulbi) minimal u tahu anemis cek yang inferior (palpebra inf di tarik ke bawah ya!!) penunjang hanya minta darah rutin saja. dx salah di UK 9tdk dihitung ya dik?), emesisnya tdk di dx kah? dx tidak spesifik u kasus, cuma makan minum yang cukup. gimana biar bs naik intakenya? harusnya bisa advis makan sedikit tapi sering, gimana dengan bayinya? sakit apakah ibu ini? perlu kontrol kehamilan? |
IMUNISASI | Ax riw imuniasi ok riw kesehatan ok riw kelahiran ?? Tx polio?? ini setting pasien tinggal di jogja y de.. polio IPV usia berapa diberikan?? Tx non farmako selain tanggal kadaluarsa cek kondisi vaksin VVM nya y de... tapi ini pilihan tidak sesuai sehingga point ini tdk dinilai yaa... kalau mau nyintik.. reegangkan kulitnya y de.. Komunikasi di kms di tulis apa yg rekomen imunisasi berikutnya... rekomennya apa de? pentabio? kapan? Profesionalismeno capping y de.. buang bekas suntik di dispobin.. cermati lagi kasus y de. |
IPM 1 | Cara memasukkan spekulum kasar dek. Tidak pakai duk steril.Inspeksi genitalia eksterna seharusnya dilakukan di awal. Hati2 spekulum beberapa kali menyentuh baju. |
IPM 2 | PF suhu sebaiknya di ketiak bukan di luar ya dek walaupun manekin, tidak memeriksa tonsil dan faring, thorax dan abdomen; tidak memeriksa releks fisiologis dan patologis; th/ hanya penanganan kejang?? supositoria dimasukkan lewat mana dek?; edukasi: tidak menyampaikan rujuk/tidak rawat inap/tidak, tidak menyebutkan komplikasi penyakit |
IPM 3 | Ax : ada lendir darah tdk?. Pemicunya darimana dek untuk diarenya?. digali lagi yaa.. Px : CRT nya dinilai yaaa... Dx : Diare tanpa dehidrasi --> dilengkapi lagi ya dek dx nya.. akut atau kronis diarenya? Tx : dilengkapi lagi penulisan resep oralitnya yaa.. brp cc nya dan instruksi minumnya?. Edukasi : masih kurang dek. ditmbahkan saat kondisi seperti apa pasien disuru segera balik lagi ke RS dan juga ttg higienitas terkait faktor risiko penularan dari apa saja. |
IPM 4 | Sdh dpt menggali masalah, dx blm tepat, edukasi lebih ditingkatkan, waktu masih ada, lbh mendekatkan diri pada Allah. |
KONSELING KB | belum menanyakan riwayat KB, eblum menjelaskan kapan dipasang, tidak memakai alat peraga |
PPN | tidak dapat menyebutkan diagnosis; saat persiapan pasien, ajari cara mengejan yg benar; cara menggunakan sarung tangan tidak steril, jika posisi sarung tnagan tidak pas, tarik bagian dalam; saat meletakkan duk alas bokong, handscoon menyentuh bed ; toilet vulva kurang luas, tolong lebih luas lagi ya; sanggah susur dilakukan jika kedua bahu sudah keluar semua bukan setelah badan bayi sampai perut sudah keluar; sebelum menyuntikkan oksitosin tolong cek ada tidaknya bayi kedua; desinfeksi tali pusat sebelum memotongnya ya; tanda2 pelepasan plasenta disebutkan juga; "pengeluaran plasenta diputar searah jarum jam', dilakukan ya jangan hanya disebutkan; setelah plasenta lahir tidak melakukan masase uterus; baca kembali buku panduannya; kedepannya tolong perhatikan prinsip aseptik dan sterilitas |
RESUSITASI NEONATUS | tidak menyiapkan tepat untuk meletakkan bayi sebelum menerima,tidak merangsang taktil bayi,tidak mengganti handuk setelah mengeringkan,tidak menyiapkan epinefrin (d encerkan),cara memegang sungkup salah,vtp tidak tepat seharusnya dilakukan 30 detik dan dengan posisi tangan seperti apa?langkah tidak sesuai alur, (setelah pemberian epinefrin tapi hr tidak meningkat tidak langsung ditambah epinefrin lakukan vtp dulu 30 detik) alur tidak tepat.tidak menyebutkan dx |
RESUSITASI NEONATUS (asisten) | Tidak memakai hand schoen saat menjadi aisten,respon kurang dalam menanggapi kuttua,kompresi sala posisi tangan (letakkan 4 jari d punggung bayi bukan di sampingnya,kompresi terlalu lambat dan tidak sesuai hitungan,epinefrin diencerkan dulu y dek lalu masukkan lwt kateter umbilical |
SIRKUMSISI | belum selesai hecting, belum perban, belum edukasi, kehabisan waktu |