Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711140

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2018/2019

28 Januari 2019

18711140

Station Feedback
KOMUNIKASI lebih ke empati ya dik tidak simpati, bedanya ada diikut larut tidaknya kita dalam masalah lawan bicara kita
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS IC kurang lengkap px 3,4,6 sudah betul buat huruf H namun harusnya ada periode berhenti u px nistagmus, tdk px konvergensi, px N.5 dan px N.8 belum dikerjakan habis waktu.
PEMERIKSAAN OTOT waktu habis belum mengerjakan pemeriksaan kekuatan otot kaki
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS ps kurang rileks terutama utk ekstremitas aatas, berulangkali meleset ketuk pas biseps ,he
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI "prosedur px rhinoskopi ant sudah benar, hannya anda kurang tepat dalam memegang spekulum, seharusnya ada jari yang bertumpu di pipi untuk mengendalikan masuknya spekulum. anda lupa melakukan px hidung externa. anda juga tidak melakukan px mulut ,tapi langsung memeriksa tenggorokan. seharusnya menggunakan spaltel menyibak bucca untuk melihat ginggiva externa, anda juga belum memeriksa bawah lidah, untuk px tenggoraok usahakan jangan terlalu mengandalkan spatel karena
akan terjadi perlawanan kontraksi lidah, untuk menampilkan area
tenggorok cukup diminta bilang aaa saja sudah pasti akan membuka. kalo
gagal baru kita memnggunakan spatel."
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR sudah melakukan informed consent dengan lengkap. sudah cuci tangan sebelum dan sesudah px. belum periksa sklera. kesulitan membalik palpebra superior yang kiri. pelaporan COA kurang, hanya disebutkan terlihat saja. cara pemeriksaan lensa keliru, arah sinar harusnya dalam bidang datar, bukan dari atas, kalau seperti yang dilakukan tadi, jelas lensa tidak kelihatan karena sinar tidak jatuh di pupil
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS baik
PEMERIKSAAN VISUS minta pasien menutup mata tanpa ditekan ya
PX TELINGA LUAR & OTOTSKOPI inform consent dilengkapi. untuk interpretasi telinga luar kuran: bentuk,? discar? tanda radang? interpretasi hasil otoskop juga kurang.cone of light pada pukul?jangan lupa tanyakan batuk pilek sebelum px toynbe/valsava
TEKNIK ASEPTIK scrubing: tidak membersihkan kuku.
Download PDF