FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2018/2019
28 Januari 201918711076
Station | Feedback |
---|---|
KOMUNIKASI | Belum sepenuhnya menanggapi keluhan lawan bicara. Tidak menutup percakapan dengan salam. |
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS | cuci tangan WHO sebelum tindakannya terlambat. Pemeriksaan N 5: cara pemeriksaan sensibilitas masih perlu di perbaiki, selain meminta pasien menyebutkan tajam/tumpul, pasien juga diminta untuk menyebutkan lokasinya kanan/kiri. Pemeriksaan N 9 dan 10: hanya memeriksa reflek muntah saja, tidak menanyakan apakah ada kesulitan menelan/tidak, tidak memeriksa gerakan palatum mole dan faring dengan meminta pasien mengatakan 'aaaa'. Pemeriksaan N 8: tidak memeriksa kedua telinga ada sumbatan/tidak. |
PEMERIKSAAN OTOT | Sudah baik |
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS | pada BISEPS: refleks tidak langsung muncul dengan 1-2x pemukulan, belum terjadi kontraksi otot biseps yang nyata, pada refleks patella tidak langsung menemukan dengan 1-2x pemukulan |
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI | inspeksi hidung luar ya. selain tonsil periksa faring juga ya. |
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR | lupa tidak periksa lensa, periksa silia harusnya pake senter juga bukan hanya pake lup, saat periksa konjungtiva palpebra superior pasien tdk diminta melirik ke bawah sehingga pasien merasa kurang nyaman, tidak melaporkan pemeriksaan sklera |
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS | Sudah baik |
PEMERIKSAAN VISUS | Peserta blm inform consent dengan lengkap, blm meminta pasien melepaskan kacamata, lalu blm menjelaskan hasil normal/abnormal ke pasien dan merencanakan rujukan ke dokter mata |
PX TELINGA LUAR & OTOTSKOPI | inform consent yg lengkap ya mbak, kurang menyebutkan resiko. hati2 ketika menyebutkan sekret ya, apakah itu betul2 sekret atau serumen yg agak cair? karena interpretasinya bisa lain. px manuver sudah dilakukan dengan benar. |
TEKNIK ASEPTIK | setelah tangan steril, memegang korentang (tangan ON). melepas baju sehaarusnya sekalian sarung tangan nya. |