Sistem Nilai Ujian OSCE - 18711045

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 1 TA 2018/2019

28 Januari 2019

18711045

Station Feedback
KOMUNIKASI Sebaiknya jangan tiba-tiba bertanya "sudah berkeluarga belum?" LEbih baik tunggu lawan bicara selesai menawarkan dagangannya dulu baru ditanya jadi tidak menyela. Sebaiknya "bu boleh saya tanya-tanya?" diganti dengan pertanyaan yang tidak kaku. Perhatikan waku jadi tidak buru-buru mengakhiri percakapan karena habis waktu.
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS Pemeriksaan N 3,4,6: tdk mengarahkan cahaya senter pada kedua mata untuk melihat pantulan cahaya pada kornea. saat memeriksa gerakan bola mata (Huruf H) gerakannya terlalu cepat, seharusnya ada jeda ya supaya nistagmusnya terlihat pada jeda tersebut. Pemeriksaan N 5: pemeriksaan reflek kornea, kapasnya di pilin ya dulu dan di goreskan ke kornea. Pemeriksaan N 8: tidak mengecek terlebih dahulu kedua telinga ada sumbatan / tidak sebelum di cek dengan garputala.
PEMERIKSAAN OTOT sudah baik
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS pada biseps masih belum tampak kontraksi yg nyata, belum muncul dalam 1-2x ketukan, pada triseps juga sama dan pukulan tidak tepat di fosa olekrani.
PEMERIKSAAN RHINOSKOPI interpretasi pemeriksaan tenggorokan kurang lengkap, terkait faring dsb.
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR pemeriksaan mata bagian luar harusnya periksanya pake lup, px konjungtiva palpebra superior tdk diminta melirik ke bawah sehingga pasien merasa kurang nyaman, px konjungtiva palpebra inferior pasien tidak diminta melirik ke atas, tdk melaporkan px sklera
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS sudah baik
PEMERIKSAAN VISUS Peserta melakukan visus mata kanan salah, pasien yg diminta maju sampai ke depan snellen chart, bukan dengan peserta yang melakukan hitung jari dan maju di depan pasien dan pada visus mata kiri pemeriksaanya juga kurang tepat
PX TELINGA LUAR & OTOTSKOPI resiko lupa dijelaskan. palpasi menggerakkan aurikula keatas dan bawah lupa. cara memegang otoskop salah tanya temannya ya. sampah jangan lupa dibuang ketempatnya
TEKNIK ASEPTIK memegang area steril dengan tangan tidak steril, meletakkan alat steril di tempat tidak steril, On lebih dari 3x, tangan jangan mengusap yang berbeda zona. baju terkena meja area tidak steril,
Download PDF