Sistem Nilai Ujian OSCE - 15711100

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 7 TA 2018/2019

21 Januari 2019

15711100

Station Feedback
IBADAH sdh baik, bacaan shalat jenazah lbh lancar ya
IPM 1 survey primer belum lengkap,px gcs tidak dikerjakan prosedur ET berhasil dan benar,
IPM 2 ok, baik sekali Aul :)
IPM 3 cara px neurologi sebagian kurang tepat.px lain yg sistematis ya, meliputi ektreimtas atas dan bawah, bandingkan kanan dan kiri (reflek fisiologis,patologis, kekuatan oto,sensibilitas)
IPM 4 diagnosis kurnag lengkap, tatalaksana emergency belum menyebutkan pemberian O2, tatalaksana nonfarmako kondisi pasien khan syok pikirkan ukuran jarum ya jangan ambil jarum ukuran 20 (terlalu kecil), kondisi syok harusnya pakai makro atau mikro? (klo mikro terlalu kecil ya u syok) pasien memang anak2 tapi dah 16 tahun lhoh...jangan lupa ngisi tabung 1/3-1/2 ya, jumlah tetesan belum dihitung,
IPM 5 sudah baik. pembalutan dan pembidaian sudah ok, serta empati, melakukan tindakan tidak asal angkat kaki pasien yang fraktur.
IPM 6 anamnesis masih kurang lengkap, tidak menggali kepribadian sebelum sakit, riwayat perkembangan awal,. Dx aulia skizoafektif tipe depresi (Dx kurang tepat, seharusnya gangguan afektif tipe bipolar episode manik dengnan gejala psikotik) kan ada 2 periode gejala yang berbeda ya., dd depresi dgn gejala psikotik dan skizofrenia (DD kurang sesuai). Kehabisan waktu, edukasi belum selesai, pasien perlu diedukasi mengenai penyakitnya, obat dan efek samping obat, dan perlu dirujuk ke Sp.KJ.
IPM 7 mengusulkan darah lengkap(tanpa interpretasi), enzim hati (interpretasi), HbsAg(interpretasi). sediaan salah.edukasi komplikasi penyakit tidak dilakukan.
IPM 8 px fisik: cara memeriksa sensibilitas kurang tepat, cara mengukur tb kurang tepat, lingkar pinggang tdk diperiksa, penunjang: oke. diagnosis: kurang lengkap, yakin tanpa komplikasi? hb turun gpp itu? resep: oke. edukasi: kurang lengkap krn diagnosis juga kurang
Download PDF