Sistem Nilai Ujian OSCE - 15711090

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 7 TA 2018/2019

21 Januari 2019

15711090

Station Feedback
IBADAH talqin cukup sekali aja yaa
IPM 1 Sudah menilai respon/GCS, sudah menilai airway, breathing dan circulation (B dan C) belum. Setelah pemasangan ET disambung ke oksigen, benar, tetapi apabila nafas spontannya tetap tidak adekuat apa yang harus dikerjakan? belajar lagi ya!
IPM 2 danial masih banyak anamnesis yg bisa digali untuk mengarahkan Dx, pemeriksaan abdomen masih banyak yg perlu digali ya,
IPM 3 Anamnesis baik. Pmx kurang reflex fisiologis dan patologis. Pmx penunjang hanya CT scan, sebaiknya tambahkan DR dan profil lipid.Diagnosis tidak tepat. Edukasi sebaiknya gunakan bahasa pasien.Empati ke pasien bagus.
IPM 4 dx. perdarahan intraabdomen. hanya ABC dan pemberian O2 setelah pemasangan infus. bukan transfusi set, tidak dilakukan konsultasi Sp.B
IPM 5 pemeriksaan fisik sebaiknya juga dilakukan thompson test. sebaiknya dipelajari kembali regio/artikulatio penamaan pada rontgen. karena interpretasi pada pemeriksaan fisik dan penunjang kurang tepat, maka tatalaksana menjadi kurang tepat.
IPM 6 Ax hanya digali KU dan pemicu, lain2 tidak ditanyakan; Px psikiatri: hanya sedikit sekali hanya orientasi orang, kesan umum, lain2 tidak dinilai; Dx depresi sudah benar namun lain2 belum tepat; th/ pilihan obat sudah benar namun dosis belum tepat; komunikasi penggalian saat anamnesis kurang menyeluruh, komunikasi dengan pasien kurang bisa menggali gejala; edukasi: perlu rujuk tidak?
IPM 7 tdk periksa mulut dan leher. pemeriksaan thorax harusnya IPPA ya. utk abdomen harusnya IAPP. tdk periksa RL dan ekstremitas. dx salah. edukasi kurang lengkap.
IPM 8 Ax OK, px JVP blm dilakukan, px, fisik lain baru sepintas, inspeksi dibilang dbn, tp kemudian tdk melakukan perkusi dan auskultasi, px penunjang tdk sesuai prioritas pasien, cairan sendi? Bbrp kali minta px penunjang tp stlh diketahui nilai kolesterol, tdk menjadi bagian dx dan tdk ada edukasi,
Download PDF