Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711170

FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2018/2019

14 Januari 2019

17711170

Station Feedback
HEMATROKIT perfect Alma :)
HEMOGLOBIN pengenceran masih sangat kurang, masih terlalu pekat.
Injeksi Intravena ok
Komunikasi alma, sambung rasa cukup baik, lebih banyak memakai pertanyaan tertutup sehingga terkesan interogatif, sebaiknya keluhan utama digali dengan pertanyaan terbuka. pola demam sebaiknya digali lebih detil, naiknya kapan, tinggi/hangat?, turunnya kapan? sampai normal/hangat (yang sistematis, jangan loncat2 ke RPSosek ya), ax sistem: cukup lengkap
Pemasangan Infus roller clamp nya belum dikunci dek, jadinya banjir deh cairannya ngucur semua. perhatikan ya dek bagian2 alat yang tetap harus dijaga steril. kebersihannya diperhatikan lagi, gimana tekniknya agar meminimalkan darahnya keluar banyak saat akan menyambungkan dengan infus set?.jangan ditekuk ya ujung lubang oenghubung abicathnya, apalagi sampai menutup lubanganya dengan tangan agar darah tdk keluar.. sdh terhubung dengan infus set, kendorkan roller clampnya ya biar sekalian ngecek lancarnya atau tdk tetesannya.
Pengecatan Gram / ZN good job
Pungsi Vena Darah belum berhasil terambil dengan vacutainer, tapi teknik & prinsip asepsis dipraktekkan dengan baik..
Refleks Patologis dan GCS prosedur px sudah ok
SEDIAAN APUS TEBAL DAN TIPIS sebaiknya metanol dikeringkan, kemudian ditetesi giemsa.lain-lain baik
Download PDF