FEEDBACK OSCE KETERAMPILAN MEDIK SEMESTER 3 TA 2018/2019
14 Januari 201917711126
Station | Feedback |
---|---|
HEMATROKIT | tidak memastikan alat dalam kondisi bersih, mencuci tangan hanya sebelum pemeriksaan, tidak menutup dengan semen (dilakukan tapi darah masih menetes) , lama waktu sentrifus tidak disebutkan |
HEMOGLOBIN | tidak memastikan alat dalam kondisi bersih, mencuci tangan hanya sebelum pemeriksaan, tidak menunggu 1-2 menit, |
Injeksi Intravena | kurang edukasi |
Komunikasi | Masih tegang. Demam beberapa hari tdk digali kapan persisnya onset dimulai. Ax sistem KV, respirasi, integumen, muskuloskeletal blm digali. |
Pemasangan Infus | prosedural sudah baik namun kehabisan waktu sebelum menyeleseikan pungsi dst |
Pengecatan Gram / ZN | belum memakai masker. |
Pungsi Vena | saat lepas jarum dikasih kapas kering dan plester ya, homogenisasi?tp salah juga ya kimia darah apakah dg EDTA tabungnya?tdk tulis identitas..lainnya sudah baik |
Refleks Patologis dan GCS | belum memberikan tindakan lebih lanjut untuk dirujuk ke spesialis |
SEDIAAN APUS TEBAL DAN TIPIS | belum menyebutkan dan menunjukkan kelengkapan alat dan bahan , belum menghomogenisasikan darah EDTA. |